KPU

Lomba Mancing Forkopimda, Meriahkan HUT Mukomuko ke-20

Lomba Mancing Forkopimda, Meriahkan HUT Mukomuko ke-20

Bupati Mukomuko, Sapuan, menjadi peserta Lomba Mancing Forkopimda, dalam rangka HUT Mukomuko ke-20.--(Sumber Foto: Jemi/BETV)

BENGKULU, BETVNEWS - Bupati Mukomuko, Sapuan membuka acara Lomba Mancing Forkopimda, di Balai Benih Ikan, Kecamatan Lubuk Pinang, pada Sabtu 18 Februari 2023.

 

BACA JUGA:Misterius! Ada Angkot Mati Mesin, Tiba-Tiba Terbakar


Lomba Mancing Forkopimda merupakan salah satu kegiatan yang tak terlewatkan dalam rangkaian Hari Ulang Tahun Kabupaten Mukomuko ke-20.

 

BACA JUGA:Cendana Fair XXI SMAN 5 Bengkulu Ditutup dengan Grup Musik Ternama

 

Tujuannya selain sebagai hiburan, memancing menjadi ajang refreshing berkumpul bersama keluarga.

 

BACA JUGA:5 Langkah Awal Cegah Rambut Rontok, Salah Satunya Kelola Stress!

 

"Semoga acara dapat berjalan dengan lancar dan sukses. Selain itu dapat mempererat hubungan dan sinergitas antara pemerintah daerah dan Forkopimda,” ujar Bupati.

 

BACA JUGA:Kerap Disamakan, Kenali Perbedaan Gejala Sinusitis dan Flu Biasa

 

Adapun, Lomba Mancing Forkopimda diikuti sebanyak 20 peserta, diantaranya ada Bupati, Wakil Bupati, Pj Sekda, Ketua DPRD, Kepala OPD, Ketua PWI, Ketua SMSI dan perwakilan Forkopimda lainnya se-Kabupaten Mukomuko. 

BACA JUGA:Rumah dan Warung Manisan di Ketahun Ludes Terbakar

 

Bagi peserta yang mendapatkan ikan terbanyak dan terberat akan mendapatkan hadiah yang sediakan panitia. 

 

BACA JUGA:Tak Juga Jera, 18 Kendaraan Terjaring Razia

 

Berupa kulkas, mesin cuci, dan hariah lainnya. Selain hadiah, puluhan doorprize juga disiapkan. 

 

(*)

 

 

 

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: