Ikut Padamkan Api, Kadis Damkar Terjatuh

Ikut Padamkan Api, Kadis Damkar Terjatuh

BETVNEWS,- Kebakaran terjadi di kantor perusahaan daerah, PT. Bengkulu Mandiri di jalan pembangunan Kota Bengkulu. Api seluruh ruangan yang baik di lantai 1 dan lantai 2. Petugas dari dinas pemadam kebakaran dan penyelamatan kota Bengkulu masih berupa untuk memadamkan api. Hingga saat ini kobaran api masih membakar, salah satunya diruang arsip. Seluruh armada pemadam kebakaran dikerahkan untuk memadamkan api, guna mencegah api merembet bangunan lainnya. Bahkan Kepala Dinas Pemadam Kebakaran Kota Bengkulu,  Saipul Apandi terjatuh saat memadamkan api dan terpaksa dilarikan ke rumah sakit Kota Bengkulu oleh petugas. (Taufan ajo)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: