Begini Perbedaan Vivo dan Oppo, Keduanya Tetap Populer hingga Sekarang
Foto merupakan ilustrasi.--(Sumber Foto: Pinterest)
BETVNEWS - Beginilah perbedaan vivo dan Oppo, keduanya tetap populer hingga sekarang.
Dimulainya era ponsel, Cina sebagai produsen smartphone telah meramaikan pasar di Indonesia.
Terbilang unik, padahal HP vivo dan Oppo berasal pada satu induk usaha yang sama, BKK Electronics.
BACA JUGA:Cek Nama Penerima BSU di Sini! Jika Cair akan Dapat Rp 1.200.000, Simak di Sini Penjelasannya
Meskipun muncul dari induk usaha serupa, kedua merek ponsel ini bersaing dengan terang-terangan.
Diakses dari laman akseleran.co.id, selanjutnya apa yang membuat beda vivo atau Oppo? Anda bisa simak di sini.
Pada 2013, Oppo telah masuk lebih dahulu di Indonesia. Berselang satu tahun, vivo ikut mendominasi pasar ponsel tanah air.
BACA JUGA:Kasihan, Turis Asal Argentina Jadi Korban Pencurian di Seluma Bengkulu
Terdapat beda waktu masuk antara kedua smartphone tersebut, itulah yang membuat Oppo lebih dulu dikenal dengan publik.
Meskipun begitu, spesifikasi maupun harga dari kedua merek itu nyaris serupa.
Adapun perbandingan antar kedua hp ini adalah:
1. Spesifikasi
Sama-sama memberikan penawaran dengan jenis RAM, maupun kapasitas penyimpanan dari kedua smartphone yang dibuat tersebut.
BACA JUGA:Cek Harga iPhone April 2023! Ini Nominal iPhone 11 hingga iPhone 14 Pro Max Mulai Rp7 Jutaan Saja
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: