Sering Catokan Saat Lebaran? Simak Cara Berikut Biar Rambut Terhindar dari Kerusakan!

Sering Catokan Saat Lebaran? Simak Cara Berikut Biar Rambut Terhindar dari Kerusakan!

Gambar hanya ilustrasi.--(Sumber Foto: Disway.id/BETV)

BETVNEWS - Bagi sebagian wanita, mencatok rambut sudah menjadi kebiasaan sebelum bepergian untuk mempercantik tampilan rambut.

Bahkan sebagian orang rela mengeluarkan uang untuk membeli catokan yang mahal demi mendapatkan hasil yang maksimal.

BACA JUGA:5 Bahan Alami untuk Mengatasi Sariawan Saat Lebaran, Praktis dan Manjur!

Terlebih ketika momen Lebaran seperti saat ini. Orang-orang akan berlomba-lomba memaksimalkan penampilan mereka.

Tidak jarang, para wanita menjadi lebih sering mencatok rambut ketika Lebaran.

BACA JUGA:7 Artis Dunia yang Rayakan Lebaran, Hadid Bersaudara hingga Shah Rukh Khan

Namun sebelum Anda membeli catokan rambut dengan harga mahal, apakah Anda tahu cara menggunakan catokan rambut yang benar?

Alasannya, penggunaan pelurus rambut dalam waktu lama dapat menghilangkan minyak alami rambut dan membuatnya rapuh.

BACA JUGA:Siapkan Rekening! Bansos ini Cair Rp750.000 Setelah Lebaran, Simak Informasinya di Sini.

Jika Anda tidak tahu cara menggunakan pelurus rambut dengan benar, hal itu bisa saja terjadi.

Oleh karena itu, simak cara menggunakan catokan rambut agar tidak merusaknya.

BACA JUGA:Panduan Lengkap Niat dan Tata Cara Puasa Syawal yang Bisa Dimulai Hari Ini

1. Catok rambut saat kering

Jangan terburu-buru mencatok rambut setelah keramas, keringkan terlebih dahulu dengan handuk atau pengering rambut.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: