KPU

Ada Peringatan Cuaca Buruk di Bengkulu, Begini 6 Tips Aman Saat Terjadi Hujan Disertai Angin Kencang

Ada Peringatan Cuaca Buruk di Bengkulu, Begini 6 Tips Aman Saat Terjadi Hujan Disertai Angin Kencang

Gambar hanya ilustrasi. --(Sumber Foto: Doc/BETV)

BACA JUGA:Pencarian Hingga 2 Hari, Akhirnya Pelajar SD yang Hanyut Berhasil Ditemukan

3. Berlindung di tempat yang aman

Ajak seluruh anggota keluarga untuk berteduh di basement atau bisa juga berkumpul di tengah ruangan. 

Jangan pergi ke luar ruangan atau berada di ruangan yang rawan roboh.

Tetap tenang dan ambil tetap waspada dengan segala kemungkinan. 

BACA JUGA:Masya Allah, 7 Hikmah Beriman Kepada Qada dan Qadar Allah, Jadi Seseorang Lebih Banyak Bersyukur!

4. Berlindung jika sedang mengemudi

Hal terpenting saat berkendara di jalan raya adalah menepikan kendaraan dan juga masuk ke dalam ruangan.

Jangan memaksakan diri untuk mengemudi melawan hujan disertai kencangnya angin. Jika dipaksakan, kemungkinan terburuk yakni terjadi kecelakaan akibat keseimbangan kendaraan atau penglihatan menjadi terganggu.

Jangan berteduh di bawah pohon atau di bangunan yang rawan roboh.

BACA JUGA:Jangan Disepelekan! Ini Penyebab Doa Kamu Tidak Dikabulkan, Segera Introspeksi Diri

5. Hindari tertimpa

Jika memutuskan untuk berlindung, hal penting yang harus diperhatikan adalah hindari tiang listrik atau papan reklame agar tidak tertimpa.

BACA JUGA:Pimpinan KKB Papua Tewas di Tangan Rekannya Sendiri, Ternyata Ini Penyebabnya!

6. Jangan berlindung di bawah jembatan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: