Bernilai Pahala! Jangan Salah Ini Keuntungan Menikahi Seorang Janda yang Tidak Ditemukan pada Gadis

Bernilai Pahala! Jangan Salah Ini Keuntungan Menikahi Seorang Janda yang Tidak Ditemukan pada Gadis

Gambar merupakan Ilustrasi --(Sumber Foto: Tim/net/Betv).

BETVNEWS - Menikah merupakan salah satu keputusan yang diambil oleh seseorang, untuk menghabiskan waktunya bersama pasangan yang dicintai, untuk menjalankan kehidupan berumah tangga.

Siapa yang tidak ingin memiliki pasangan hidup dalam dunia ini, lelaki maupun wanita akan sangat mendambakan hidup bersama orang yang disayanginya, dalam ikatan resmi pernikahan.

Pernikahan bukan hanya bicara tentang hubungan lawan jenis, yang kemudian diakui secara agama dan hukum negara, apalagi sekedar pelepas hasrat biologis saja namun lebih kepada menyatukan dua insan, untuk merajut kebahagiaan dalam dunia dan menuju akhirat kemudian.

BACA JUGA:Masya Allah! Ini 7 Golongan yang Akan Diselamatkan pada Saat Kiamat, Adakah Kamu?

Selain itu, menikah merupakan pilihan dan keputusan yang memang hasil pemikiran matang dari seseorang, sehingga pada dasarnya bahwa setiap pasangan yang menikah, berharap bahwa pernikahan tersebut adalah yang pertama dan terakhir.

Namun demikian, tidak sedikit pula yang pernikahannya harus berakhir dengan perpisahan, baik itu berpisah karena sudah tidak sejalan lagi, atau berpisah karena pasangannya meninggal.

Nah, kali ini kita mencoba untuk membahas tentang keuntungan menikahi seorang wanita, yang berstatus sebagai disway.id/listtag/23801/janda">janda.

BACA JUGA:Terkuak! Inilah Alasan Kenapa Nabi Isa Dipilih Allah, Misinya Untuk Membunuh Dajjal Jelang Akhir Zaman

Janda merupakan seorang wanita yang ditinggal pasangannya, baik itu karena meninggal dunia atau sudah bercerai karena sudah tidak sejalan lagi dengan mantan suaminya.

Dalam Islam, bahwa keutamaan dalam menikahi janda adalah untuk membantu kesulitannya memenuhi kebutuhan sehari-hari, atau mencari nafkah.

- Meneladani Nabi Muhammad SAW

BACA JUGA:Perbanyak Amal! Begini Penjelasan Waktu Kiamat Segera Datang, Menurut Ustadz Adi Hidayat

Rasulullah SAW menikah dengan Khodijah, yang saat itu statusnya sebagai seorang janda.

Nabi Muhammad SAW ingin mengajarkan kepada umatnya, bahwa tidak boleh membeda-bedakan status seseorang ataupun sosialnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: