Cobain Nih! 3 Resep Es Potong Jadul Rasa Istimewa, Mudah Dibuat di Rumah

Cobain Nih! 3 Resep Es Potong Jadul Rasa Istimewa, Mudah Dibuat di Rumah

Foto merupakan ilustrasi.--(Sumber Foto: Doc/BETV)

1. Terlebih dulu siapkan panci, masukkan dan campur semua bahan.

BACA JUGA:PWI Mukomuko Gelar Konferkab ke-2, Pemilihan Ketua Baru

2. Masak menggunakan api kecil, lalu diaduk hingga mendidih (meletup-letup). Matikan kompor dan diaduk-aduk hingga uap panasnya hilang.

3. Jika dirasa tidak lagi panas (aman kena tangan), masukan lagi adonan di plastik es mambo, melalui bantuan corong.

4. Jika sangat padat, dapat menggunakan ujung sendok. Kemudian ikat plastik.

BACA JUGA:Kocak! Niat Hati Berburu Tiket Konser Coldplay, Warganet Ini Malah Nyasar ke Konser D'Masiv

5. Dapat dilakukan berulang kali hingga adonan habis.

6. Selanjutnya, masukan ke lemari es, sampai mengeras. Lalu bekukan di dalam freezer.

7. Bisa sudah membeku, es kemudian dipotong jadi dua dan ditusuk pakai tusuk sate. Siap untuk disantap!

  • Resep es gabus santan

BACA JUGA:Organisasi Apdesi dan Papdesi Kepahiang Belum Terdaftar Resmi di Kesbangpol

Bahan-bahan:

- 100 gram tepung hunkwe

- 250 gram gula pasir

- 800 ml santan kelapa

- 1/2 sdt garam

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: