KPU

Penting! Ini 3 Puasa Sunah yang Bisa Dilaksanakan Sebelum Idul Adha Beserta Niat dan Keutamaannya

Penting! Ini 3 Puasa Sunah yang Bisa Dilaksanakan Sebelum Idul Adha Beserta Niat dan Keutamaannya

Gambar hanya ilustrasi. --(Sumber Foto: Doc/BETV)

Terdapat dua waktu yang bisa dipilih untuk membaca niat puasa tarwiyah, yakni setelah matahari terbit atau malam hari. Berikut bacaan lengkapnya.

BACA JUGA:Eggy dan Nadeo Absen! Ini Daftar 26 Pemain Timnas Indonesia untuk Lawan Palestina dan Argentina

Niat puasa tarwiyah dibaca setelah sholat Subuh

"Nawaitu shauma tarwiyata sunnatan lillahi ta'ala"

Artinya: "Saya akan berpuasa sunnah tarwiyah karena Allah Ta’ala."

BACA JUGA:Panas Ekstrem! Waspadai Risiko Heatstroke hingga Gejala yang Dialami, Apa Saja?

Niat puasa tarwiyah yang dibaca pada malam hari

"Nawaitu shauma ghadin 'an adaai sunnati yaumit Tarwiyyati lillaahi ta'aala"

Artinya: "Saya niat puasa sunnah tarwiyah besok karena Allah."

BACA JUGA:Cuaca Panas? Ini 5 Resep Varian Jus Jeruk Ala Rumahan, Gampang dan Nikmat

3. Puasa Arafah

Puasa Arafah adalah puasa yang dilakukan pada hari kesembilan bulan Zulhijah atau tepat satu hari sebelum Idul Adha. 

Dalam hadits yang diriwayatkan oleh Imam Muslim, disebutkan bahwa puasa Arafah memiliki keutamaan yakni akan menghapus dosa setahun yang lalu dan setahun yang akan datang.

BACA JUGA:TPG Triwulan 2 Segera Cair! Guru Sertifikasi Wajib Perhatikan Hal Berikut Agar Pencairan Lancar

Puasa Arafah tahun ini diketahui jatuh pada Rabu, 28 Juni 2023 jika merujuk pada tanggal yang ditetapkan pemerintah. Merujuk pada hari yang ditentukan Muhammadiyah, puasa Arafah jatuh pada Selasa, 27 Juni 2023.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: