5 Motor Jadul yang Paling Banyak Dicari Orang, Ada yang Harganya Capai Ratusan Juta!
Gambar hanya ilustrasi.--(Sumber Foto: Doc/BETV)
BETVNEWS - Meskipun perkembangan sepeda motor sudah mulai stagnan, namun tidak membuat industri kendaraan roda dua menjadi lesu.
Justru sebaliknya, sepeda motor kuno dan lawas saat ini dilirik lagi oleh penggemar otomotif.
Seakan melawan modernisasi, sepeda motor jadul yang dulu terlihat biasa saja kini menjadi barang mewah.
BACA JUGA:Mobnas Rusak Parah, Oknum ASN Kepahiang Diminta Tanggung Jawab!
Sejak pertama kali masuk ke Indonesia pada tahun 1893 dengan merek Hildebrand & Wolfmüller, sepeda motor telah menjadi kebutuhan pokok bagi masyarakat Indonesia.
Bahkan pada titik tertentu, sepeda motor menjadi indikator strata sosial.
Tidak mengherankan, sebab saat ini ada sejumlah sepeda motor yang harganya mencapai ratusan juta.
BACA JUGA:Pengumuman! Harga LPG 3 Kg di Provinsi Bengkulu Naik, Cek Disini
Sejalan dengan perkembangan zaman, pengembangan mesin motor makin melejit.
Kendati begitu, saat ini perkembangan motor mulai stagnan.
Akhirnya, orang-orang mulai menaruh perhatian pada sepeda motor jadul yang sebenarnya tidak terlalu jadul, tetapi harganya malah semakin mahal.
Apa saja motor-motor tersebut?
BACA JUGA:Pembukaan CPNS 2023 Makin Dekat! Ini Syarat Umum dan Dokumen yang Diperlukan, Segera Siapkan!
1. Yamaha F1ZR
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: