Coba Praktikkan Tips Ini! Insyaallah Anak Menjadi Penurut dan Pintar

Coba Praktikkan Tips Ini! Insyaallah Anak Menjadi Penurut dan Pintar

Gambar merupakan Ilustrasi --(Sumber Foto: Tim/Doc/Betv).

Misalnya, jika anak Ibu and Bapak tidak diperbolehkan mengunyah permen sebelum waktu makan, kalian dapat menyarankan pilihan yang lebih baik. 

Beritahu anak bahwa mereka bisa menyantap makanan pencuci mulut setelah makan. Ini akan membuat anak makin pintar dalam memilih dan mematuhi peraturan dengan lebih sedikit keluhan atau penolakan.

BACA JUGA:Mustajab! Inilah Doa Agar Anak Pintar dan Cerdas Otaknya, Orang Tua Wajib Tahu!

6. Jangan Mengabaikan Anak

Dilansir dari beberapa sumber, berdasarkan survei oleh Common Sense Media, 28 persen remaja mengatakan orang tua mereka kecanduan perangkat seluler, sehingga anak merasa terabaikan.

Sebagai orang tua yang bijak, hendaknya kita harus fokus terhadap perkembangan anak dan selalu mendampinginya. Dengan begitu si anak akan lebih patuh terhadap orang tua. 

BACA JUGA:Manjur! Ini Kumpuan Doa Ketika Anak Sakit Agar Cepat Sembuh, Segera Amalkan!

7. Menciptakan Suasana Rumah yang Damai dan Penuh Kasih

Sebuah penelitian dari University of Illinois

Sebuah penelitian dari University of Illinois menyebutkan bahwa menciptakan lingkungan yang penuh kasih, suportif dan kondusif adalah salah satu  cara atau tips agar anak menjadi penurut dan pintar.

BACA JUGA:Coba Amalkan Doa Ini! Alhamdulillah Bisa Membuat Anak Penurut dan Pintar

Membesarkan anak yang penurut dan pintar mungkin tampak menantang, tetapi tidak selalu begitu. Dengan tips dan strategi cerdas, Ibu and Bapak bisa membangun kebiasaan baik pada si Kecil agar menjadi penurut dan pintar. 

Inilah beberapa tips yang bisa dicoba untuk melakukan pendidikan terhadap anak, semoga bisa bermanfaat.

Alhamdulillah jika kemudian dengan menggunakan tips ini, bisa membuat anak-anak kita menjadi orang yang penurut dan tentunya pintar. Selamat mencoba semoga berhasil.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: