Harga Koin Kuno Rp1.000 Kelapa Sawit Capai Rp250 Juta? Cek Faktanya, Jangan Sampai Terkecoh!
Gambar hanya ilustrasi. --(Sumber Foto: Doc/BETV)
Kesimpulannya, kabar koin kuno bisa dijual itu memang benar, namun untuk harganya yang mencapai ratusan juta tersebut, belum bisa dipastikan kebenarannya.
Kendati begitu, tidak ada salahnya mencoba peruntungan dengan menjual koin-koin kuno yang Anda miliki.
Setidaknya ada 4 cara yang bisa dilakukan untuk menjual koin kuno.
BACA JUGA:Punya Koin Kuno Rp500 Gambar Melati? Harganya Bisa Capai Rp5.000.000 Loh, Begini Cara Jualnya!
Pertama, jual ke kolektor.
Kedua, menjual kepada komunitas uang kuno.
Ketiga, jual ke platform online.
Keempat, berjualan melalui lelang online dan offline.
BACA JUGA:Koin Kuno Rp1 Jadi Rebutan! Harganya Melambung Berkali-kali Lipat, Cek Segera!
Demikian informasi mengenai koin Rp1.000 kelapa sawit yang dikabarkan terjual dengan harga yang sangat fantastis.
Semoga dapat membantu. (*)
Baca dan Cari Artikel Lainnya di Google News
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: