Rekrutmen PLN Dibuka untuk Jalur Khusus Diaspora Tingkat S1 dan S2, Apa Itu Diaspora?

Rekrutmen PLN Dibuka untuk Jalur Khusus Diaspora Tingkat S1 dan S2, Apa Itu Diaspora?

Gambar hanya ilustrasi.--(Sumber Foto: Doc/BETV)

BACA JUGA:PLN Buka Lowongan Kerja Khusus Diaspora, Cek Kualifikasi dan Syarat Daftarnya!

Jadi singkatnya, diaspora adalah orang yang meninggalkan tanah kelahirannya dan pergi ke negara lain untuk suatu keperluan.

Sedangkan diaspora bangsa Indonesia adalah masyarakat Indonesia yang sedang berada di luar negeri.

Sementara dalam konteks rekrutmen PLN, diaspora adalah Warga Negara Indonesia (WNI) yang menempuh pendidikan dari luar negeri.

Jadi, lowongan yang tersedia dalam rekrutmen PLN khusus diaspora adalah mereka yang berasal dari lulusan perguruan tinggi luar negeri, dari program pendidikan mandiri atau program pendidikan beasiswa pemerintah LPDP, serta beasiswa lainnya.

BACA JUGA:Alhamdulillah Cair! Sertifikasi Guru Triwulan 2 di Wilayah Ini Sudah Terima, Cek Segera

Hal tersebut juga telah dijelaskan dalam persyaratan rekrutmen PLN diaspora yang menyebutkan bahwa pelamar harus merupakan lulusan perguruan tinggi luar negeri.

Berikut persyaratan lengkapnya:

1. Lulusan Perguruan Tinggi Luar Negeri

2. Batas usia 

  • S2: maksimal 30 tahun (Kelahiran maksimal 1993) untuk Fresh Graduate, dan 35 tahun (Kelahiran maksimal 1988) serta memiliki pengalaman kerja 3-5 tahun untuk Experienced.
  • S1: maksimal 27 tahun (Kelahiran maksimal 1996)

3. Pendaftaran Online dapat dilakukan di rekrutmen.pln.co.id

4. Untuk persiapan pendaftaran Online, wajib menyiapkan berkas dalam bentuk soft copy untuk diupload di website rekrutmen.pln.co.id, sebagai berikut:

a. KTP

b. Ijazah S1 (untuk jenjang pendidikan S1), Ijazah S2 (untuk jenjang pendidikan S2) / Surat Keterangan Lulus

c. Transkrip Akademik

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: