Kabar Gembira! Peserta Dapat Insentif hingga Rp4.200.000, Cek Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 57
Ilustrasi peserta program kartu prakerja.--(Sumber Foto: Doc/BETV)
13. Sesuaikan swafoto (selfie) yang diambil dengan memperhatikan ketentuan.
14. Setelah itu akan muncul tampilan foto yang telah disesuaikan. Lalu klik Gunakan Foto.
15. Jika swafoto (selfie) telah benar, maka pilih Kirim Foto untuk melakukan verifikasi nomor handphone.
16. Untuk verifikasi nomor handphone, sistem akan mengirim kode ke nomor handphone
17. Masukkan enam digit kode OTP yang dikirimkan melalui SMS
18. Kemudian, klik Kirim OTP.
BACA JUGA:CPNS 2023 Segera Dibuka! Intip Gaji PNS Terbaru Berdasarkan Golongannya
19. Isi Pernyataan Pendaftar berdasarkan dengan kondisi masing-masing peserta..
20. Jika sudah selesai, klik Lanjut.
21. Selanjutnya, pendaftar wajib melakukan Tes Motivasi & Kemampuan Dasar.
22. Untuk memulai ters, klik Mulai Tes
24. Kemudian ikuti seleksi dengan memilih gelombang sesuai dengan domisili. Lalu klik Gabung.
25. Selanjutnya akan muncul konfirmasi pilihan gelombang. Jika telah sesuai, klik Gabung.
26. Klik "Saya Menyetujui" untuk melanjutkan ke tahap berikutnya.
27. Nantunya, peserta akan menerima notifikasi kelolosan melalui SMS serta email jika telah sampai pada penutupan gelombang.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: