KPU

Cara Membuat Ayam Suwir Kemangi, Resep Sederhana Tapi Menggugah Selera

Cara Membuat Ayam Suwir Kemangi, Resep Sederhana Tapi Menggugah Selera

Cara Membuat Ayam Suwir Kemangi, Resep Sederhana Tapi Menggugah Selera--(Sumber Foto: Doc/BETV)

- 500 gram dada ayam

- 5 batang kemangi, dipetiki

- 2 lembar daun salam

- 1 batang serai, memarkan

- 1/2 sendok makan garam

- 1/2 sendok teh kaldu jamur

- 1/4 sendok teh merica bubuk

BACA JUGA:Resep Tumis Bayam Jagung, Olahan Lezat dan Sehat untuk Makan Malam, Dijamin Suka!

- 1/2 sendok teh gula pasir

- 2 sendok makan minyak, untuk menumis

Bumbu tumbuk kasar:

- 6 butir bawang merah

- 2 siung bawang putih

- 3 buah cabai merah besar

- 2 buah cabai merah keriting

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: