Cek Penerima! Bansos PKH dan BPNT Agustus 2023 Cair hingga Rp3.000.000, Syarat Terdaftar DTKS Kemensos

Ilustrasi. Bansos PKH dan BPNT 2023 cair hingga Rp3.000.000, syarat terdaftar DTKS Kemensos.--(Sumber Foto: Doc/BETV)
Setidaknya ada 7 kategori yang akan mendapatkan bansos PKH tahap 4 dengan total besaran yang diterima berbeda.
1. Para ibu hamil, besaran bantuan Rp3.000.000/tahun yang akan dicairkan dalam 4 tahapan.
2. Anak balita dan usia dini 0 - 6 tahun, besaran bantuan Rp3.000.000/tahun yang akan dicairkan dalam 4 tahapan.
3. Pelajar Sekolah Dasar (SD), besaran bantuan Rp900.000/tahun yang akan dicairkan dalam 4 tahapan.
4. Pelajar Sekolah Menengah Pertama (SMP), bantuan Rp1.500.000/tahun yang akan dicairkan dalam 4 tahapan.
5. Pelajar Sekolah Menengah Atas/Kejuruan (SMA/SMK), besaran bantuan Rp2.000.000/tahun yang akan dicairkan dalam 4 tahapan.
6. Para lansia, besaran bantuan Rp2.300.000/tahun yang akan dicairkan dalam 4 tahapan.
7. Penyandang disabilitas, besaran bantuan Rp2.300.000/tahun yang akan dicairkan dalam 4 tahapan.
BACA JUGA:Login pip.kemdikbud.go.id Segera, Bansos PIP Kemdikbud 2023 Rp1.000.000 Cair, Cek NIK NISN Penerima
Selanjutnya bansos BPNT tahap 4 disalurkan kepada KPM tanpa kriteria tertentu.
Hanya saja perlu diperhatikan persyaratannya yang telah berlaku untuk mendapat bansos 2023.
Penerima bansos BPNT tahap 4 akan menerima total bantuan sebesar Rp2.400.000. Bantuan juga disalurkan dalam 4 tahapan, sehingga untuk 1 kali pencairan KPM akan menerima bansos Rp600.000.
BACA JUGA:Jadwalnya Sudah Keluar, Cek Daftar Penerima Bansos BPNT Tahap 4 2023 di cekbansos.kemensos.go.id
Syarat pencairan bansos PKH dan BPNT 2023
Berikut persyaratan yang harus dipenuhi untuk mendapatkan 2 bansos reguler ini.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: