Kisah Kesatria Hero Mobile Legends yang Kuat dan Jenius, Pemain ML Wajib Tahu!

Kisah Kesatria Hero Mobile Legends yang Kuat dan Jenius, Pemain ML Wajib Tahu!

Gambar Merupakan Ilustrasi. --(Sumber Foto: Tim/Betv)

Namun sayangnya, ditengah perjalanan Natalia dikepung oleh Kesatria dari Moniyan Empire yang dipimpin oleh Tigreal.

Dalam misi ini Natalia harus mengalami kegagalan, bahkan banyak rekannya yang harus gugur dalam misi tersebut. Natalia pun menggunakan kemampuan terbaiknya untuk menghilang dan mencoba menyelamatkan diri dari pertempuran tersebut.

BACA JUGA:Aktifkan DANA PayLater di Handphone Kamu Sekarang! Bisa Pinjam Saldo Rp10 Juta, Langsung Cair Hitungan Menit

Kemudian Natalia kembali ke Gereja, namun setelah kejadian tersebut, Natalia terus kembali berlatih dan mencoba untuk melakukan perjalanan yang jauh dari Gereja untuk melatih diri.

2. Tigreal

Tigreal memiliki Latar Belakang Hero Mobile Legends yang sangat hebat dan tangguh, dahulu ia merupakan seorang yang biasa-biasa saja namun Tigreal mempunyai cita-cita untuk menjadi salah seorang ksatria dari Moniyan Empire.

BACA JUGA:Dapat Saldo Gratis Rp100 Ribu Gampang Banget, Cukup Klaim Link DANA Kaget di Handphone Kamu, Langsung Cair!

Kisahnya bermula ketika Tigreal terus berlatih dari kecil untuk menjadi kuat, alhasil dari latihan tersebuta akhirnya membuahkan hasil hingga Tigreal mendapatkan kesempatan masuk untuk menjadi salah satu prajurit magang di Moniyan Empire. 

Karena dirinya masih kecil, sehingga Tigreal perlu adanya bimbingan dan latihan hingga saat dewasa ia dan akan tumbuh menjadi prajurit yang kuat.

Pada saat latihan, Tigreal terus menunjukan prestasi yang sangat baik, bahkan Tigreal menjadi tolak ukur bagi prajurit lainnya untuk dijadikan teladan.

BACA JUGA:Legenda Nyi Roro Kidul, Penguasa Pantai Selatan, hingga Jadi Hero di Game Mobile Legends

Singkat cerita, akhirnya Tigreal sudah resmi menjadi kesatria dari Moniyan Empire, Tigreal pun mempunyai cita-cita untuk menjadi Kapten dari Light of Knight.

Tigreal terus memunjukan kemampuan terbaiknya hingga ia berhasil dalam menjalankan setiap misinya, ia terus menunjukan bakat dan prestasi yang luar biasa hingga menjadi salah satu simbol kedamaian dan prajurit terbaik. Hingga pada akhirnya Tigreal pun diangkat menjadi sang Kapten.

BACA JUGA:Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Rambah Dunia Esport, RANS Resmi Umumkan Tim Mobile Legends, Cek Skuadnya

3. Eudora

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: