Ini Kriteria Penerima Bansos PKH Tahap 4, Bantuan Cair Rp750.000, Cek Tanggal Penyalurannya Sekarang
Ini Kriteria Penerima Bansos PKH Tahap 4, Bantuan Cair Rp750.000, Cek Tanggal Penyalurannya Sekarang--(Sumber Foto: Dream.co.id)
- Balita dan anak usia dini 0-6 tahun, bantuan Rp750.000 per tahap atau Rp3.000.000 per tahun.
- Anak Sekolah Dasar (SD) sederajat, bantuan Rp225.000 per tahap atau Rp900.000 per tahun.
- Anak Sekolah Menengah Pertama (SMP) sederajat, bantuan Rp375.000 per tahap atau Rp1.500.000 per tahun.
- Anak Sekolah Menengah Atas (SMA) sederajat, bantuan Rp500.000 per tahap atau Rp2.000.000 per tahun.
- Lansia (Lanjut Usia) di atas 60 tahun, bantuan Rp600.000 per tahap atau Rp2.400.000 per tahun.
- Penyandang disabilitas,bantuan Rp600.000 per tahap atau Rp2.400.000 per tahun.
BACA JUGA:Daftarkan Nama Kamu, Bansos BPNT Tahap 6 2023 Cair Serentak Rp400.000, Cek Jadwalnya!
Bansos PKH nantinya dapat KPM cairkan melalui Bank Himbara dan Kantor Pos.
Itulah kriteria penerima bansos PKH tahap 4 2023. Selanjutnya untuk melihat siapa saja yang berhak menerima bansos PKH 2023 dapat cek di cekbansos.kemensos.go.id.
BACA JUGA:Nama Medy Pebriansyah Hilang dari Bursa Usulan Calon Pj Sekda Kota Bengkulu
Berikut cara cek penerima bansos BPNT tahap 6 2023.
1. Akses link resmi Kemensos di cekbansos.kemensos.go.id,
2. Pilih alamat lengkap dan isi data wilayah berupa Provinsi, Kabupaten/Kota, Kecamatan dan Desa sesuai e-KTP,
3. Masukkan nama lengkap sesuai e-KTP resmi yang terdaftar dan masih berlaku,
4. Ketik huruf kode yang tertera di dalam kota kode,
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: