Komitmen Bangun Zona Integritas, Rutan Bengkulu Deklarasi Janji Kinerja 2024
Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB Bengkulu menunjukan keseriusannya dalam upaya meraih predikat Wilayah Bebas Korupsi/Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBK/WBBM).--(Sumber Foto: Ilham/BETV)
BACA JUGA:Pelayanan Administrasi Hukum Umum, Kanwil Kemenkumham Bengkulu Jadi Terbaik I
Di sisi lain, pada hari Senin 8 Januari 2024 lalu, juga telah dilakukan penandatanganan komitmen bersama pembangunan zona integritas menuju WBK tahun 2024, perjanjian kinerja, dan ikrar netralitas pegawai Tahun 2024 di lingkungan Kanwil Kemenkumham Bengkulu.
BACA JUGA:Hari Terakhir Rakor BPSDM, Penyampaian Rekomendasi dan Langkah Strategis Kebijakan SDM Kemenkumham
Kakanwil Kemenkumham Bengkulu Santosa berharap 2024 ini terdapat satuan kerja di Kemenkumham Bengkulu yang mampu meraih predikat tersebut sebagai bentuk implementasi pelayanan optimal dan Kinerja Kemenkumham Bengkulu yang berdampak bagi masyarakat.
(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: