5 Rekomendasi Hp Oppo Ini Telah Dilengkapi dengan Fitur Kamera Ultrawide, Cocok Untukmu yang Doyan Foto
5 rekomendasi hp oppo ini telah dilengkapi dengan fitur kamera ultrawide, cocok untukmu yang doyan foto--(Sumber Foto: Eraspace)
BETVNEWS - Kamera ultrawide menjadi fitur yang digandrungi oleh banyak orang terutama kalangan anak muda dalam beberapa waktu terakhir ini.
BACA JUGA:Tidak Harus iPhone! 5 Rekomendasi Hp Android Ini Punya Kamera Terbaik, Jernih dan Berkualitas Tinggi
Tren berfoto dengan menggunakan kamera ultrawide ini ramai di media sosial sehingga banyak orang yang berusaha mencari fitur kamera tersebut di hp android lantaran fitur ini sejatinya banyak dimiliki oleh pengguna iPhone.
Kamera ultrawide atau kamera 0,5 ini menggunkan fitur zoom out sebesar setengah kali atau 0,5 dari kamera utama sehingga gambar yang dihasilkan lebih lebar dengan sudut pandang yang lebih luas apabila dibandingkan dengan kamera utama yang biasanya memiliki zoom 1.
BACA JUGA:Kamera iPhone 11 vs Android Xiaomi 13T, Lebih Unggul Mana? Harga Sama-sama Rp6 Jutaan, Buruan Cek!
Saat ini, telah banyak perusahaan ponsel yang menyematkan fitur kamera ultrawide atau kamera 0,5 ini ke dalam ponsel mereka, salah satunya adalah Oppo.
Jika kamu merupakan pengguna setia produk Oppo dan sedang mencari rekomendasi hp oppo dengan kamera ultrawide. Berikut telah BETV rangkum rekomendasi hp oppo dengan fitur kamera ultrawide yang dapat kamu jadikan referensi.
Rekomendasi HP Oppo dengan Fitur Kamera Ultrawide
1. Oppo A92
Rekomendasi hp oppo dengan kamera ultrawide yang pertama adalah Oppo A92 yang dirilis pada Mei 2020 lalu. Meski dirilis 4 tahun yang lalu, hp ini memiliki fitur kamera ultrawide dengan resolusi 8MP dan sudut mencapai 119 derajat.
Tidak hanya kamera ultrawide saja, ponsel ini juga dilengkapi dengan kamera lain seperti kamera utama dengan resolusi 48MP dan kamera sensor depth serta black and white 2 MP.
BACA JUGA:5 Rekomendasi Hp Samsung dengan Kamera Ultra Wide Untuk Kamu yang Doyan Foto
Dengan kualitas kamera tersebut, ponsel ini dapat menghasilkan gambar yang tajam dan jernih.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: