Manis dan Lembut! Intip Resep dan Cara Membuat Macaron Matcha, Dessert Manis Ini Dijamin Anti Gagal

Manis dan Lembut! Intip Resep dan Cara Membuat Macaron Matcha, Dessert Manis Ini Dijamin Anti Gagal

Manis dan Lembut! Intip Resep dan Cara Membuat Macaron Matcha, Dessert Manis Ini Dijamin Anti Gagal--(Sumber Foto: Doc/BETV)

BETVNEWS - Manis dan lembut! Intip resep dan cara membuat macaron matcha berikut ini, dessert manis ini dijamin anti gagal.

Buat pecinta makanan manis, kamu wajib coba resep yang satu ini.

BACA JUGA:Simpel Tanpa Perlu Oven! Berikut 5 Resep Kue Kering untuk Lebaran, Dijamin Enak dan Bikin Ketagihan

Macaron merupakan makanan khas yang berasal dari Perancis yang mana sangat populer diseluruh dunia.

Tanpa harus jauh ke luar negeri, kamu bisa membuat sendiri dirumah dengan mengikuti resepnya berikut ini.

BACA JUGA:Menjelang Lebaran, Ini 3 Resep Kue Kering Populer yang Bisa Kamu Kreasikan, Enak dan Mudah Dibuat

Macaron pada umumnya mempunyai cita rasa yang manis apalagi saat ini macaron dapat dibuat dengan berbagai macam rasa.

Salah satu rasa macaron yang disukai adalah matcha. Berikut kami sajikan resep lengkap serta cara membuat macaron matcha. Selamat mencoba.

BACA JUGA:Simpel Tanpa Perlu Oven! Berikut 5 Resep Kue Kering untuk Lebaran, Dijamin Enak dan Bikin Ketagihan

Resep Macaron Matcha

Bahan:

  • 1 putih telur
  • 50 gram gula pasir
  • 25 gram tepung almond
  • 40 gram gula halus
  • 1 sdt matcha

BACA JUGA:Yuk Cobain 2 Resep Puding Karamel Tanpa Telur Ini, Dijamin Manis dan Tidak Amis, Cocok Untuk Anak-anak

Bahan untuk isi macaron:

  • 55 gram keju krim (suhu ruangan)
  • 60 gram gula halus
  • 1 sdt susu

BACA JUGA:Bisa Jadi Camilan Sehat Tengah Malam, Berikut 3 Resep Olahan Buah Pir yang Mudah Dibuat

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: