Resep Ayam Kemangi Bumbu Kuning, Sederhana Dijamin Menggugah Selera, Yuk Coba

Resep Ayam Kemangi Bumbu Kuning, Sederhana Dijamin Menggugah Selera, Yuk Coba

Resep Ayam Kemangi Bumbu Kuning, Sederhana Dijamin Menggugah Selera, Yuk Coba!--(Sumber Foto: Doc/BETV)

1 sdt kaldu bubuk

BACA JUGA:Menjelang Lebaran, Ini 3 Resep Kue Kering Populer yang Bisa Kamu Kreasikan, Enak dan Mudah Dibuat

Cara membuatnya:

Panaskan 3 sdm minyak goreng.

Tumis bumbu halus, lalu masukkan daun jeruk, serai dan tomat, aduk rata, masak hingga harum.

Jika bumbu sudah harum, masukkan ayam, aduk hingga merata, tunggu sampai ayam mengeluarkan airnya.

Tambahkan 300 ml air (sampai ayam terendam seluruh bagiannya).

Masak sampai air mendidih kemudian masukkan daun pandan, gula, garam, dan kaldu bubuk.

Setelah airnya mulai menyusut, masukkan daun bawang dan daun kemangi, lalu masak hingga matang dan jangan lupa koreksi rasanya

Ayam woku siap dihidangkan.

BACA JUGA:Dijamin Empuk dan Lembut, Ini Resep Sop Iga Sapi Ala Chef Devina yang Wajib Kamu Coba, Cocok Untuk Menu Buka

Gimana mudah bukan resepnya? Selamat mencoba dirumah sobat beken.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: