KPU

Inilah 7 Tips Merawat Kulit Wajah Mulus dan Glowing, Salah Satunya Lakukan Eksfoliasi, Cek Cara Lainnya Disini

Inilah 7 Tips Merawat Kulit Wajah Mulus dan Glowing, Salah Satunya Lakukan Eksfoliasi, Cek Cara Lainnya Disini

Inilah 7 Tips Merawat Kulit Wajah Mulus dan Glowing--(Sumber Foto: Doc/BETV)

BACA JUGA:Jangan Dibuang! Kulit Jeruk Berikan 7 Manfaat untuk Wajah, Salah Satunya Melawan Keriput

2. Lakukan eksfoliasi

Tips yang kedua adalah dengan melakukan eksfoliasi. Scrub wajah akan membantu mengangkat sel-sel kulit mati dan penumpukan residu yang dapat menyumbat pori-pori kulit serta membuatnya terlihat dan terasa tidak rata.

Eksfoliasi juga dapat mengelupaskan sel-sel mati sehingga membuat kulit tampak bersinar lebih cerah.

Menggunakan face scrub atau chemical exfoliator, seperti face peel, cukup dilakukan sekali dalam seminggu. Jika berlebihan makan akan mengurangi perlindungan alami pada kulit wajah.

BACA JUGA:Baik untuk Rawat Kulit dan Rambut, Berikut Manfaat Buah Anggur untuk Kecantikan, Apa Saja?

 3. Melembapkan kulit kering

Tips yang ke tiga adalah melembapkan kulit. Ada berbagai macam produk perawatan kulit yang melindungi berbagai jenis kulit dari kekeringan.

Fungsi dari melembapkan kulit wajah ialah membantu menyeimbangkan perlindungan sebum tubuh.

Jika kamu memiliki kulit berminyak, carilah pelembap bebas minyak untuk menghidrasi kulit tanpa menambah sifat berminyak.

 BACA JUGA:Inilah 5 Makanan yang Mengandung Vitamin Tinggi, Punya Kulit Super Kering Kalian Wajib Tahu Ini, Buruan Cek!

4. Perawatan kulit yang mengandung AHA

Asam alfa hidroksi (AHA) membantu memecah sifat yang menyebabkan sel-sel kulit mati menumpuk di kulit. Ini tips ke empat yang dapat kamu terapkan.

Jika kamu memiliki kulit berminyak, carilah produk yang mengandung asam salisilat, yaitu asam beta hidroksi (BHA).

Produk perawatan kulit yang mengandung AHA dan BHA dapat membantu meningkatkan kesehatan kulit dengan mengurangi pori-pori yang tersumbat dan mencegah timbulnya jerawat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: