KPU

Tak Ada Euforia Berlebihan Saat Kelulusan, Siswa SD dan SMP Diminta Fokus Hadapi Jenjang Berikutnya

Tak Ada Euforia Berlebihan Saat Kelulusan, Siswa SD dan SMP Diminta Fokus Hadapi Jenjang Berikutnya

Denny Apriansyah, S.STP,M.E Kepala Bidang Pembinaan Pendidikan Dasar Dinas Pendidikan Kota Bengkulu, pada Rabu 8 Mei 2024.--(Sumber Foto: CW/BETV)

BACA JUGA:Kecelakaan di Jalan Lintas Kepahiang-Curup, 1 Orang Alami Luka Berat

Ia menambahkan, pihak sekolah baik SMP maupun SD akan mengundang para wali murid untuk mengambil hasil kelulusan anak. 

Dimana sampai sekarang pihak Dinas Pendidikan Kota Bengkulu belum mendistribusikan ijazah ke setiap sekolah karena masih menunggu ijazah SD yang belum tiba dari Kementerian Pendidikan.

BACA JUGA:Kasus DBD di Seluma Terus Bertambah, Dinkes Upayakan Pencegahan dan Pemberantasan Sarang Nyamuk

"Untuk pengambilan kelulusan SMP dan SD masih kita wakilkan kepada wali murid masing-masing anak. Untuk informasi tambahan juga bahwa sampai sekarang kita masih menunggu pendistribusian ijazah SD. Kalau ijazah SMP sudah datang, tapi nanti kita akan mendistribusikan ijazah secara bersamaan ke sekolah-sekolah baik SMP dan SD," tutup Denny Apriansyah.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: