KPU

Cegah Obesitas dengan Turunkan Berat Badan, Berikut 5 Tips Mudah Diet Sehat Alami yang Dapat Dicoba

Cegah Obesitas dengan Turunkan Berat Badan, Berikut 5 Tips Mudah Diet Sehat Alami yang Dapat Dicoba

Ilustrasi. Cegah Obesitas dengan Turunkan Berat Badan, Berikut 5 Tips Mudah Diet Sehat Alami yang Dapat Dicoba--(Sumber Foto: web/Pixabay)

Ketika melewatkan sarapan di pagi hari, kita cenderung akan memakan lebih banyak makanan saat makan siang. Maka akan lebih baik untuk sarapan tepat waktu.

BACA JUGA:Enak dan Menyegarkan! Ini 5 Resep Camilan Salad Buah, Cara Membuatnya Cukup Simple, Cek di Sini

Pasalnya, makan di pagi hari sangat diperlukan untuk memenuhi kebutuhan energi tubuh.

2. Minum Sebelum Makan

Sebuah penelitian menyebutkan bahwa mengonsumsi air putih sebelum makan dapat membantu menurunkan berat badan.

BACA JUGA:Miliki Kandungan Gizi Kompleks, Ini 5 Manfaat Buah Sukun untuk Ibu Hamil

Ini dikarenakan air dapat membuat tubuh lebih cepat merasa kenyang, sehingga ketika mengonsumsi makan rasanya sedikit saja sudah merasa kenyang.

Selain itu, terkadang otak sulit membedakan antara kekurangan cairan dan rasa lapar. Jadi, terkadang otak memberikan respon seperti rasa lapar, padahal yang sebenarnya terjadi adalah tubuh yang kekurangan cairan.

BACA JUGA:Suka Sukun Goreng? Ini 6 Manfaatnya untuk Tubuh, Salah Satunya Cegah Anemia

3. Makan Secara Teratur

Saat menjalani diet, banyak orang berpikir untuk memangkas jadwal makan menjadi hanya satu kali makan sehari.

Namun, pendapat tersebut ternyata hanya membuat tubuh tersiksa. Gaya hidup dan jadwal makan yang teratur akan membuat Anda menurunkan berat badan dengan cara yang sehat.

BACA JUGA:Inilah 5 Fakta Menarik Buah Stroberi yang Jarang Sekali Diketahui

Makanlah 3 kali sehari seperti biasa, namun dengan porsi yang lebih kecil. Kalaupun ingin makan yang banyak, perhatikan jumlah kalori makan yang akan masuk ke dalam tubuh.

4. Memiliki Jam Tidur yang Cukup

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: