dempo

Anak Akrab dengan Kata Kasar? Coba Lakukan 5 Hal Ini untuk Mengatasinya

Anak Akrab dengan Kata Kasar? Coba Lakukan 5 Hal Ini untuk Mengatasinya

Anak akrab dengan kata kasar? Coba lakukan 5 hal ini untuk mengatasinya--(Sumber Foto: Doc/BETV)

BETVNEWS - Biasanya orang tua akan kaget jika mendengar anak mereka berkata kasar sehingga mereka akan mencari cara mengatasi anak yang suka berkata kasar ini, salah satunya dengan memarahi mereka. 

BACA JUGA:Panutan! Ini 5 Tips Parenting Ala Kimbab Family, Cocok untuk Orang Tua Modern

Padahal menanggapi dengan cara ini bukanlah solusi yang tepat untuk mendidik mereka, orang tua perlu mengetahui parenting yang tepat untuk mengatasinya. 

Hal ini lantaran anak biasanya berkata kasar karena alasan tertentu, bisa karena mereka yang tidak sengaja melakukannya karena pelafalan yang salah, atau mengucapkannya begitu saja tanpa mengetahui artinya. 

BACA JUGA:Bunda Jangan Emosi Dulu, Lakukan 7 Tips Parenting Ini untuk Didik Anak Usia Dini

Oleh sebab itu, jika orang tua mendengar anak berkata kasar, maka tidak seharusnya mereka langsung memarahi anak begitu saja. Bisa jadi mereka hanya meniru apa yang pernah diucapkan oleh orang lain. Namun hal ini biasanya dilakukan oleh anak yang berusia di bawah 5 tahun. 

Sebaliknya, anak yang berusia di atas 5 tahun biasanya sudah mengerti maksud dari kata-kata yang dia ucapkan, atau setidaknya mereka telah mengerti jika yang mereka katakan tersebut bukanlah kalimat yang baik. 

BACA JUGA:Didik Anak Remaja Laki-laki Tanpa Drama dengan 5 Tips Parenting Ini, Sudah Terapkan?

Namun anak akan tetap menggunakan kata tersebut sebagai ekspresi dari kekesalahnnya, termasuk saat tidak mendapatkan perhatian dari orang yang dia inginkan. 

Merespon dengan memarahinya atau bahkan memukul sang anak sama sekali tidak tepat lantaran respon berperan penting untuk mengatasi perilaku ini. 

BACA JUGA:5 Tips Parenting untuk Anak Remaja, Mengomel Bukan Solusi Terbaik

Lalu jika tidak boleh memarahi, bagaimana cara yang tepat untuk mengatasi hal ini? Simak ulasannya yang telah BETV rangkum dalam artikel berikut. 

Cara Mengatasi Anak yang Suka Berkata Kasar

1. Berikan Penjelasan Pada Anak 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: