dempo

Jangan Salah Kaprah! Sinusitis dan Flu Tidak Sama, Intip Perbedaannya di Sini

Jangan Salah Kaprah! Sinusitis dan Flu Tidak Sama, Intip Perbedaannya di Sini

Jangan salah kaprah! Sinusitis dan flu tidak sama, intip perbedaannya di sini--(Sumber Foto: Doc/BETV)

4. Sakit Kepala dan Demam

Biasanya sinusitis selalu dibarengi dengan sakit kepala lantaran terjadinya tekanan pada rongga sinus yang terinfeksi atau teriritasi. Rasa sakit yang terjadi biasanya menyebar di area dahi dan juga pipi. 

BACA JUGA:Ramai Terjadi pada Anak, Ketahui Apa Itu Flu Singapura dan Cara Penularannya

Sementara itu, demam dapat terjadi pada penderita sinusitis akut lantaran tubuh mencoba melawan infeksi yang terjadi ini. 

5. Gangguan Penciuman atau Rasa

Kondisi ini juga sering dialami oleh mereka yang menderita sinusitis. Hal ini terjadi karena peradangan pada rongga sinus dapat mempengaruhi saraf penciuman atau rasa pada hidung. 

Oleh sebab itu, penderitanya serigkali tidak bisa mencium bau dengan baik hingga tidak dapat merasakan rasa makanan yang jelas sehingga makanan tidak terasa nikmat. 

BACA JUGA:Waspada Flu Singapura yang Kerap Serang Anak-anak! Ketahui Gejala dan Cara Mengatasinya di Sini

Demikian perbedaan sinusitis dan flu biasa. Jika Anda mengalami gejala seperti yang disebutkan di atas, namun masih bingung dan ragu dengan kedua gejala tersebut, segera hubungi dokter atau periksa ke klinik terdekat. Semoga bermanfaat

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: