Mau Langsing? Berikut 7 Tips Mudah Turunkan Berat Badan, Cocok Bagi Penderita Obesitas
Simak Tips Mudah Turunkan Berat Badan di Sini--(Sumber Foto: Doc/BETV)
BETVNEWS - Mau langsing? Sinak ulasannya hanya di sini. Artikel ini akan membahas mengenai tips mudah turunkan berat badan, sangat cocok dilakukan oleh penderita obesitas maupun yang baru saja memulai program diet.
Apalagi bagi penderita obesitas, diet yang dilakukan tidak boleh sembarangan dan harus dimulai secara bertahap.
BACA JUGA:Cek 7 Daftar Buah Cegah Obesitas, Paling Mujarab Pakai Markisa Hingga Jeruk
Pengidap obesitas harus menurunkan berat badan untuk mencegah munculnya penyakit bawaan. Beberapa penyakit bawaan akibat obesitas diketahui sangat berbahaya karena bisa saja menyebabkan kematian.
Salah satu penyakit yang dapat ditimbulkan karena obesitas adalah gagal jantung hingga stroke.
Untuk itu penting bagi pengidap obesitas untuk mengurangi berat badan tersebut dengan cara berdiet sehat.
Lantas, apa tips turunkan berat badan bagi penderita obesitas?
BACA JUGA:Inilah 7 Kebiasaan Buruk Penyebab Obesitas Lengkap dengan Cara Mengatasinya
Dilansir dari beberapa sumber, berikut 7 tips mudah turunkan berat badan, cocok bagi penderita obesitas, diantaranya:
Tips Mudah Turunkan Berat Badan
1. Tidak melewatkan waktu sarapan
Tips mudah turunkan berat badan yang pertama ialah tidak melewatkan waktu sarapan. Menurunkan berat badan bukan berarti memangkas waktu jam makan ya, apalagi menganggap jika melewatkan waktu sarapan dapat menurunkan berat badan.
BACA JUGA:Inilah 7 Kebiasaan Buruk Penyebab Obesitas Lengkap dengan Cara Mengatasinya
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: