dempo

7 Manfaat Jahe bagi Ibu Hamil, Punya Kandungan Vitamin yang Baik untuk Janin

7 Manfaat Jahe bagi Ibu Hamil, Punya Kandungan Vitamin yang Baik untuk Janin

Ilustrasi. Manfaat jahe bagi ibu hamil, punya kandungan vitamin yang baik untuk janin.--(Sumber Foto: Tim/BETV)

Fosfor: 39 mg.

Besi: 1,6 mg.

Natrium: 12 mg.

Kalium: 441,7 mg.

Tembaga: 0,48 mg.

Karoten Total: 9 mikrogram (mcg).

Seng: 0,7 mg.

Thiamin (Vitamin B1) : 0,02 mg.

Riboflavin (Vitamin B2): 0,17 mg.

Niasin (Vitamin B3): 3,3 mg.

Vitamin C: 4 mg.

BACA JUGA:7 Manfaat Buah Nangka untuk Ibu Hamil, Atasi Sembelit hingga Tingkatkan Daya Tahan Tubuh, Cek Kandungannya

Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini beberapa manfaat jahe untuk ibu hamil yang perlu diketahui.

1. Mampu menyerap gizi lebih baik

Manfaat konsumsi jahe bagi ibu hamil yakni bisa membantu proses penyerapan gizi. Berkat kandungan yang ada di dalam jahe inilah yang membantu tubuh mendapat gizi lebih baik.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: