KPU

Waspada! Ini 6 Bahaya Kecanduan Gadget pada Anak, Bisa Ganggu Pola Tidur

Waspada! Ini 6 Bahaya Kecanduan Gadget pada Anak, Bisa Ganggu Pola Tidur

Waspada! Ini 6 bahaya kecanduan gadget pada anak, bisa ganggu pola tidur--(Sumber Foto: Doc/BETV)

BETVNEWS - Sebagai orang tua, sudah semestinya untuk terus mengawasi anak-anak saat menggunakan ponsel lantaran terdapat banyak bahaya kecanduan gadget pada anak yang dapat mengintai. 

BACA JUGA:6 Tips Parenting untuk Cegah Anak Kecanduan Gadget, Salah Satunya Jadi Contoh yang Baik

Oleh sebab itu, orang tua juga sebaiknya menaruh perhatian lebih pada anak mereka dan lebih membatasi penggunaan teknologi yang satu ini agar anak tidak sampai kecanduan. 

Memang tidak bisa dipungkiri jika semakin berkembangnya teknologi, maka penggunaan alat elektronik seperti ponsel juga menjadi hal yang tidak dapat dipisahkan dalam kehidupan sehari-hari. 

BACA JUGA:6 Bahaya Kecanduan Gadget pada Si Kecil yang Perlu Diwaspadai, Bisa Bikin Obesitas hingga Gangguan Mata

Gadget juga tidak selalu berdampak negatif pada penggunanya karena justru keberadaaannya dapat membantu dan juga memudahkan penggunanya dalam melakukan kegiatan sehari-hari. 

Tidak hanya itu, gadget juga menawarkan banyak hal yang dapat mempermudah aktivitas sehari-hari seperti misalnya membaca buku, menonton film, browsing, melakukan transaksi keuangan dan masih banyak lagi. 

BACA JUGA:Orang Tua Perlu Tahu, Ini 5 Penyebab Anak Kecanduan Gadget, Nomor 1 Sering Dilakukan

Namun jika penggunaan gadget ini telah berlebihan terutama sampai ke tahap kecanduan, maka tentu hal ini justru dapat menimbulkan bahaya, apalagi jika terjadi pada anak-anak

Jika telah sampai pada tahap kecanduan, maka anak akan dihinggapi oleh perasaan cemas dan juga perasaan negatif jika mereka tidak dapat mengakses perangkat tersebut. 

BACA JUGA:5 Langkah Mudah Atasi Mata Minus di Usia Muda, Pengguna Aktif Gadget Wajib Tahu

Lantas apa saja bahaya kecanduan gadget pada anak yang perlu diwaspadai oleh orang tua? Simak informasinya yang telah BETV rangkum dalam artikel berikut ini. 

Bahaya Kecanduan Gadget pada Anak

1. Gangguan Mata

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: