dempo

7 Manfaat Mengonsumsi Jambu Biji Secara Rutin untuk Kesehatan, Salah Satunya Memperkuat Daya Tahan Tubuh

7 Manfaat Mengonsumsi Jambu Biji Secara Rutin untuk Kesehatan, Salah Satunya Memperkuat Daya Tahan Tubuh

7 Manfaat Mengonsumsi Jambu Biji Secara Rutin untuk Kesehatan--(Sumber Foto: Doc/BETV)

BETVNEWS - Inilah 7 manfaat mengonsumsi jambu biji secara rutin untuk kesehatan, salah satunya memperkuat daya tahan tubuh. Cek manfaat lainnya di sini.

Jambu biji menjadi salah satu buah tropis yang memiliki banyak penggemar. Diperkaya dengan nutrisi, manfaat yang dapat dirasakan oleh tubuh lebig terasa.

BACA JUGA:Mengencangkan hingga Mencerahkan, Inilah 6 Manfaat Jambu Biji untuk Kecantikan Kulit Wajah

Jambu biji mengandung berbagai nutrisi seperti kalsium, ptotein, serat, dan beragam vitamin, membuat jambu biji sangat baik dikonsumsi oleh penderita diabetes.

Jambu biji bisa dikonsumsi secara langsung atau diolah menjadi minuman. Jika dikonsumsi secara teratur, buah ini bisa memberikan beragam manfaat yang tidak terduga.

BACA JUGA:Ini 4 Efek Samping Terlalu Banyak Mengonsumsi Jambu Biji, Salah Satunya Picu Usus Buntu

Jadi tidak heran jika sebagian orang mengenal jambu biji sebagai makanan super karena kandungan di dalamnya.

Berikut adalah beberapa manfaat utama jambu biji untuk kesehatan, diantaranya:

BACA JUGA:Inilah Manfaat Buah Jambu Biji Untuk Kecantikan, Paling Ampuh Atasi Jerawat Batu

Manfaat Jambu Biji untuk Kesehatan

1. Baik dikonsumsi penderita diabetes

Jambu biji merah karena kandungan serat dan airnya yang melimpah, merupakan pilihan buah yang sangat baik bagi penderita diabetes.

Jambu ini memiliki indeks glikemik rendah 24 dan kandungan seratnya yang tinggi membantu memperlambat pengosongan lambung dan menghindari lonjakan glukosa darah

BACA JUGA:Ada Jambu Biji Hingga Pir, Inilah 7 Buah-buahan yang Diketahui Ampuh Turunkan Kadar Kolesterol

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: