Penderita Kolesterol Tinggi Tidak Disarankan Konsumsi 6 Makanan Ini, Apa Saja?
Ilustrasi. Penderita kolesterol tinggi tidak disarankan konsumsi makanan ini.--(Sumber Foto: Tim/BETV)
BETVNEWS - Permasalahan kesehatan yang kerap dialami sebagian orang adalah kolesterol tinggi. Dalam hal ini ada beberapa makanan yang perlu dihindari bagi si penderita.
Hal ini tidak boleh dianggap remeh karena bisa memperparah penyakit kolesterol ini. Perlunya mengonsumsi makanan yang dianjurkan untuk mengurangi gejala tersebut.
Bahkan kolesterol tinggi ini dapat memicu beragam masalah kesehatan yang membahayakan jiwa. Salah satunya adalah risiko serangan jantung.
BACA JUGA:Baik Bagi Pengidap Kolesterol, Cek 8 Manfaat Lain Jambu Biji untuk Kesehatan di Sini
Untuk menghindari hal ini, kamu perlu menerima saran bagi para ahli untuk memilih asupan nutrisi yang baik dan menyehatkan.
Tidak semua makanan bisa dikonsumsi oleh penderita kolesterol. Sehingga, pastikan bahwa kamu mengonsumsi makanan atau minuman yang dapat membuat tubuh lebih sehat.
Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini beberapa makanan yang tidak disarankan untuk penderita kolesterol tinggi.
BACA JUGA:Cakap Turunkan Kolesterol Tinggi, Ini 9 Manfaat Buah Pir untuk Kesehatan
1. Makanan cepat saji
Salah satu makanan yang perlu dihindari penderita kolesterol tinggi yakni makanan cepat saji. Hal ini karena, kandungan yang ada di dalamnya bisa jadi cukup membahayakan bagi kesehatan.
Tidak sedikit makanan cepat saji atau fast food memiliki kandungan kolesterol tinggi, lemak jenuh atau lemak trans, hingga gula yang tinggi.
Untuk itu, penderita harus bisa memilih makanan sehat dan menghindari makanan yang bisa memicu penyakit berbahaya.
BACA JUGA:Ini 6 Ciri-ciri Kolesterol Tinggi yang Sering Diabaikan, Sesak Napas hingga Kuku Kuning
2. Daging Olahan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: