KPU

Cara Mudah Mengurangi Peradangan, Cukup Konsumsi Minuman Sehat Ini

Cara Mudah Mengurangi Peradangan, Cukup Konsumsi Minuman Sehat Ini

Ilustrasi. Cara mudah mengurangi peradangan, cukup dengan mengonsumsi minuman sehat ini.--(Sumber Foto: Tim/BETV)

BETVNEWS - Ada beberapa cara yang bisa dimanfaatkan untuk mengurangi peradangan. Salah satunya dengan mengonsumsi minuman sehat.

Ada banyak minuman sehat yang direkomendasikan untuk mnembuat tenggorokan kembali membaik. Kamu bisa mencoba membuat minuman susu kunyit atau golden milk ini.

Cara membuatnya pun tidak sulit, kamu hanya perlu menyiapkan beberapa bahan. Jika kamu memiliki sejumlah keluhan kesehatan, dapat mencoba menyajikan minuman herbal ini.

Tidak heran jika minuman ini sangat baik untuk kesehatan. Hal ini karena kandungan yang ada di dalamnya.

BACA JUGA:6 Manfaat Garam yang Jarang Diketahui, Ampuh Menjaga Kesehatan Mulut hingga Meredakan Sariawan

Diketahui golden milk ini berasal dari India, dengan memiliki sejumlah manfaat dalam kesehatan. Dalam satu gelas golden milk saja sudah mengandung sekitar 130 kalori dan lemak 5 gram, sehingga minuman ini termasuk susu rendah lemak.

Susu kunyit ini mempunyai sifat antibakteri, antijamur, dan antivirus. Sehingga sangat aman untuk dikonsumsi banyak orang.

Tidak hanya mengurangi peradangan, biasanya minuman ini bisa digunakan sebagai obat mengatasi flu. Seperti namanya susu kunyit, minuman sehat ini dibuat dengan campuran susu sapi, dan kunyit, serta rempahan lainnya.

BACA JUGA:6 Makanan dan Minuman Ini Wajib Dihindari saat Batuk, Apa Aja?

Dilansir dari laman alodokter, berikut ini ada resep membuat minuman untuk mengurangi peradangan.

Resep membuat golden milk

Bahan-bahan:

- 1/2 gelas susu full cream atau susu (tanpa pemanis)

- 1 sdt madu 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: