Pantang Mengonsumsi Telur Bersamaan dengan 5 Jenis Makanan Ini, Menimbulkan Asam Lambung
Ilustrasi. Pantang Mengonsumsi Telur Bersamaan dengan 5 Jenis Makanan Ini, Menimbulkan Asam Lambung--(Sumber Foto: web/istockphoto)
Diketahui, ada beberapa kombinasi makanan maupun minuman ada yang tidak boleh dikonsumsi bersama telur.
BACA JUGA:Niat Beli Mobil Bekas di Facebook, Warga Kota Bengkulu Kena Tipu Rp79 Juta
BACA JUGA:9 Jenis Buah Pisang Ini Ada di Indonesia, Mana Jagoanmu?
Apabila itu sampai terjadi, maka dapat menghambat penyerapan nutrisi hingga mampu menimbulkan berbagai macam masalah kesehatan di tubuh, salah satunya masalah sistem pencernaan hingga menyebabkan mual, sembelit, hingga penyakit usus lainnya.
Oleh karena itu, hindari mengonsumsi telur bersamaan dengan makanan dan minuman tertentu.
BACA JUGA:5 Manfaat Buah Pisang untuk Kecantikan, Bisa Jadi Moisturizer Alami Kulit, Lho!
BACA JUGA:Ini 7 Penyebab Mata Bintitan, Infeksi Akut Kelenjar Minyak hingga Kurang Tidur
Lantas, makanan dan minuman apa saja yang tidak boleh dikonsumsi bersama telur?
Dilansir dari beberapa sumber, berikut 5 makanan dan minuman yang sebaiknya tidak dikonsumsi bersama telur.
BACA JUGA:7 Manfaat Buah Pisang untuk Kesehatan, Paling Top untuk Lancarkan Pencernaan
BACA JUGA:Manfaat Buah Delima untuk Ibu Hamil, Dipercaya Ampuh Menjaga Kesehatan Gigi dan Mulut
Makanan dan Minuman yang Tidak Boleh Dikonsumsi Bersama Telur
1. Teh
Hampir kebanyakan orang suka menikmati hidangan telur bersamaan dengan minuman seperti teh.
Pemilihan ini tentu saja bukan tanpa sebab, banyak alasan di dalamnya. Beberapa alasan mengapa telur sering disantap dengan teh karena dianggap mampu membantu pencernaan lebih baik serta mampu membantu hilangkan bau tak sedap seperti amis yang berasal dari telur tersebut.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: