dempo

Kenali 5 Jenis Tantrum pada Anak, Salah Satunya Tantrum Putus Asa

Kenali 5 Jenis Tantrum pada Anak, Salah Satunya Tantrum Putus Asa

Kenali 5 jenis tantrum pada anak, salah satunya tantrum putus asa--(Sumber Foto: Doc/BETV)

Untuk itu, orang tua perlu mengetahui jenis tantrum ini agar dapat mengetahui cara untuk mencegah hingga mengatasinya jika kondisi ini menyerang anak. 

Lantas apa saja jenis tantrum pada anak ini? Berikut telah BETV rangkum dari berbagai sumber jenis-jenis tantrum pada anak yang dapat kamu simak dalam artikel ini. 

BACA JUGA:Pertanyakan Legalitas HGU, Forum Masyarakat Tani Air Palik Gelar Aksi di PT Bimas Raya Sawitindo

BACA JUGA:Bupati Kukuhkan Kepengurusan BMA Kaur 2024-2029

Jenis Tantrum pada Anak

1. Tantrum Manipulatif (Manipulation Temper Tantrum)


--(Sumber Foto: iStockPhoto)

Jenis tantrum yang pertama adalah tantrum manipulatif atau dikenal juga dengan istilah manipulation temper tantrum yang biasanya muncul saat keinginan anak tidak terpenui dengan baik. 

Anak akan tantrum dengan cara yang dibuat-buat agar dapat mendorong orang lain, terutama orang tua mereka untuk memenuhi keinginan mereka. 

Meski tidak semua tantrum terjadi karena hal ini, namun tantrum jenis ini menjadi jenis tantrum yang seringkali terjadi saat anak mengalami penolakan atas apa yang mereka inginkan. 

BACA JUGA:Ini 3 Cara Olah Lidah Buaya untuk Obat Herbal, Mudah dan Aman Digunakan!

BACA JUGA:7 Cara Alami Mengatasi Wajah Kering, Kembalikan Kekenyalan Kulit dalam Sekejap, Coba Sekarang

2. Tantrum Frustasi (Frustation Temper Tantrum)

Jenis tantrum berikutnya adalah tantrum frustasi yang terjadi karena anak yang belum bisa mengekspresikan apa yang mereka rasakan dengan baik pada orang dewasa. 

Anak-anak akan menangis dan juga berteriak dengan harapan jika keinginan mereka dapat diketahui oleh orang dewasa. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: