KPU

Cek Kandungan dan Manfaat Buah Jambu Biji Bagi Kesehatan, Ampuh Turunkan Risiko Kanker Salah Satunya

Cek Kandungan dan Manfaat Buah Jambu Biji Bagi Kesehatan, Ampuh Turunkan Risiko Kanker Salah Satunya

Ilustrasi. Cek Kandungan dan Manfaat Buah Jambu Biji Bagi Kesehatan, Ampuh Turunkan Risiko Kanker Salah Satunya--(Sumber Foto: web/istockphoto)

BETVNEWS - Cek kandungan dan manfaat buah jambu biji bagi kesehatan, salah satunya ampuh cegah kanker jika rutin di konsumsi. Yuk simak ulasan lengkapnya di sini.

Jambu biji adalah buah yang memiliki banyak manfaat untuk kesehatan karena memiliki segudang kandungan nutrisi di dalamnya.

BACA JUGA:4 Kebiasaan Makan Bikin Perut Buncit, Salah Satunya Makan Sambil Nonton, Pernah Lakukan?

BACA JUGA:Bupati Kaur Larang ASN Berpolitik dan Jaga Netralitas, Sanksi Pemecatan Berlaku

Selain bermanfaat, buah jambu biji ternyata memiliki rasa yang enak dikonsumsi saat telah matang. Jambu biji bisa dikonsumsi secara langsung atau diolah menjadi minuman.

Apabila dikonsumsi secara teratur, buah ini bisa memberikan beragam manfaat yang tidak terduga untuk tubuh.

BACA JUGA:2 Pemuda Dikeroyok Sekelompok Orang Tak Dikenal Saat Melintas di Jalan Jendral Ahmad Yani

BACA JUGA:Diwarning KPK RI, 100 Bidang Tanah Aset Pemkab Seluma Akan Disertifikatkan

Salah satu manfaat buah jambu biji adalah dapat mencegah kanker. Hal ini dikarenakan terdapat kandungan antioksidan yang tinggi sehingga mampu menangkal radikal bebas penyebab sel kanker.

Selain itu, masih ada banyak manfaat lainnya yang perlu kamu ketahui dari buah jambu biji ini.

BACA JUGA:DPC PDIP Kepahiang Gelar Pendidikan Politik dan Konsolidasi Bersama Cakada

BACA JUGA:BPN Pastikan Sertifikasi Aset Pemkab Seluma Sesuai Target

Namun, sebelum membahas mengenai manfaat jambu biji, kamu perlu tahu kandungan nutrisi yang terdapat di dalamnya. Apa saja? Simak di bawah ini nutrisinya.

Kandungan Nutrisi Buah Jambu Biji

  • Energi: 49 kkal
  • Lemak total: 0.30 g
  • Vitamin A: 0 mcg
  • Vitamin B1: 0.02 mg
  • Vitamin B2: 0.03 mg
  • Vitamin B3: 0.80 mg
  • Vitamin C: 87 mg
  • Karbohidrat total: 12.20 g
  • Protein: 0.90 g
  • Serat pangan: 2.40 g
  • Kalsium: 14 mg
  • Fosfor: 28 mg
  • Natrium: 10 mg
  • Kalium: 52.80 mg
  • Tembaga: 0 mcg
  • Besi: 1.10 mg
  • Seng: 0.30 mg
  • B-Karoten: 27 mcg
  • Air: 86 g
  • Abu: 0.60 g

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: