KPU

6 Manfaat Buah Tomat untuk Kecantikan yang Tak Boleh Dilewatkan, Bisa Jadi Moisturizer Alami!

6 Manfaat Buah Tomat untuk Kecantikan yang Tak Boleh Dilewatkan, Bisa Jadi Moisturizer Alami!

Ilustrasi. 6 manfaat buah tomat untuk kecantikan yang tak boleh dilewatkan, bisa jadi moisturizer alami!--(Sumber Foto: Doc/BETV)

BETVNEWS - Ada banyak manfaat buah tomat untuk kecantikan yang tak boleh dilewatkan jika kamu ingin memiliki kulit yang cantik dan sehat secara alami. 

BACA JUGA:9 Manfaat Akar Lotus Bagi Kesehatan Anak, Salah Satunya Bisa Menjaga Kesehatan Jantung

BACA JUGA:7 Manfaat Buah Peach untuk Kesehatan, Nomor 1 Cegah Sakit Kronis

Buah yang memiliki nama latin Solanum Lycioersycum ini adakah buah yan berasal dari benua Amerika dan memiliki bentuk yang berbeda-beda tergantung tempat penanamannya. 

Menariknya, selain dikenal sebagai buah-buahan, buah tomat juga seringkali disebut-sebut sebagai sayuran karena buah tomat biasa ditambahkan ke dalam masakan. 

Buah tomat populer akan rasanya yang segar dan asam. Buah ini juga memiliki beragam kandungan gizi penting yang diperlukan oleh tubuh sehingga mengonsumsinya dapat memberikan banyak manfaat. 

BACA JUGA:5 Manfaat Buah Tomat untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui, Salah Satunya Jaga Kesehatan Jantung

BACA JUGA:5 Resep Olahan Lezat dari Buah Lontar, Nomor 2 Bikin Ngiler

Tomat mengandung banyak vitamin dan mineral penting yang diperlukan oleh tubuh, kandungan tersebut seperti vitamin C, A, K, antioksidan, kalium, serat, dan masih banyak lagi. 

Bahkan tomat juga baik untuk kamu yang sedang melakukan diet karena makanan yang satu ini mengandung kalori yang rendah dan juga rendah lemak. 

Kandungan airnya yang tinggi juga menjadikan tomat sebagai buah yang dapat membantu menghidrasi tubuh. 

BACA JUGA:7 Manfaat Buah Lontar untuk Kesehatan, Nomor 3 Jarang Diketahui, Cek di Sini

BACA JUGA:Kreasi Olahan Ayam, Dimasak dengan Kecap dan Tambahan Tomat, Dijamin Nagih

Oleh sebab itu, buah tomat juga memberikan banyak manfaat untuk kecantikan kulit dan sering digunakan sebagai masker wajah

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: