KPU

6 Dampak Negatif Mengonsumsi Bayam Terlalu Banyak untuk Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Picu Batu Ginjal

6 Dampak Negatif Mengonsumsi Bayam Terlalu Banyak untuk Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Picu Batu Ginjal

6 Dampak Negatif Mengonsumsi Bayam Terlalu Banyak untuk Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Picu Batu Ginjal--(Sumber Foto: Doc/BETV)

BETVNEWS - Meskipun bayam memiliki banyak manfaat kesehatan, mengonsumsinya secara berlebihan atau pada kondisi tertentu dapat memberikan efek samping bagi sebagian orang.

Berikut adalah beberapa potensi efek samping dari mengonsumsi bayam bagi kesehtana, yuk simak di bawah ini ulasan selngkapnya.

BACA JUGA:6 Minuman Ini Ampuh Menyembuhkan Batuk, Kamu Perlu Konsumsi Biar Makin Sehat

BACA JUGA:Kaya Akan Serat dan Nutrisi, Inilah 6 Manfaat Mengonsumsi Bayam untuk Anak Usia 3 Tahun

Bayam adalah salah satu sayuran hijau yang berasal dari Amerika. Tidak hanya tumbuh di Amerika, saat ini sayuran hijau yang cukup populer tersebut banyak di budidaya di Indonesia.

Bayam kerap diolah menjadi berbagai hidangan lezat oleh sebab itu, banyak orang yang suka mengonsumsi sayuran ini secara berlebihan tidak sesuai dengan anjuran.

BACA JUGA:Tinggi Zat Besi, Ini 7 Manfaat Bayam untuk Kesehatan

BACA JUGA:4 Resep Olahan Bayam Sehat dan Menggugah Selera, Yuk Simak Cara Membuatnya Berikut Ini

Mengonsumsi bayam secara berlebih dapat menimbulkan beragam efek samping yang cukup berbahaya bagi tubuh.

Salah satu efek samping makan bayam berlebihan adalah keracunan. Hal ini dikarenakan pada pembudidayaan bayam bisa saya terdapat bakteri sehingga jika dikonsumsi berlebih bisa sebabkan keracunan.

BACA JUGA:Begini Cara Mengolah Bayam yang Baik dan Benar, Bermanfaat Untuk Kesehatan Tubuh

BACA JUGA:Cara Mehilangkan Batuk Kering dengan Mudah, Cukup Lakukan 6 Hal Ini Secara Rutin

Selain itu, makan bayam berlebih juga dapat sebabkan batu ginjal, hal tersebut karena di dalam bayam memiliki kandungan asam oksalat yang bisa membentuk batu ginjal.

Tidak hanya itu, masih banyak efek samping lainnya akibat dari mengonsumsi bayam secara berlebihan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: