6 Cara Mudah Mengatasi Tenggorokan Gatal, Dijamin Aman dan Baik untuk Kesehatan

6 Cara Mudah Mengatasi Tenggorokan Gatal, Dijamin Aman dan Baik untuk Kesehatan

Ilustrasi. 6 cara mudah mengatasi tenggorokan gatal, dijamin aman dan baik untuk kesehatan.--(Sumber Foto: Doc/BETV)

BACA JUGA:Mampu Mendetoksi Tubuh, Ini 6 Manfaat Mentimun Rebus Bagi Kesehatan Organ Vital Kamu

BACA JUGA:Buah Pisang Baik untuk Kesehatan Ibu Hamil, Punya Manfaat Lain Bisa Meredakan Mual

Cukup mencampurkannya dengan air garam, bisa meredakan tenggorokan yang gatal.

Berkumur dengan cara ini bisa membunuh bakteri dan mencegah tumbuhnya ragi atau jamur di tenggorokan.

4. Mengonsumsi air jahe

Kamu juga bisa mengonsumsi air jahe, sebagai obat herbal jahe bisa memberikan manfaat bagi kesehatan termasuk mengurangi rasa gatal di tenggorokan.

Selain itu, jehe juga bisa dimanfaatkan untuk mengencerkan dahak yang menumpuk, sehingga gatal pun dapat dicegah.

BACA JUGA:Intip 7 Manfaat Buah Blackberry, Ampuh Mengatasi Beragam Masalah Kesehatan Dari Dalam Tubuh

BACA JUGA:6 Manfaat Susu Kambing untuk Kesehatan, Salah Satunya Miliki Lemak Sehat

5. Mengisap permen pelega tenggorokan

Cara ini juga bisa digunakan untuk mengatasi tenggorokan gatal.

Cukup dengan mengisap permen pelega tenggorokan (lozange).

Permen ini bisa membantu merangsang produksi air liur, kemudian tetap menjaga kelembapan di tenggorokan.

Pasalnya tenggorokan yang basah dan lembab dapat mengurangi rasa nyeri sebab tenggorokan kering.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: