Ingin Wajah Mulus dan Awet Muda? Yuk Manfaatkan Kulit Manggis Sebagai Skincare Alami
Ilustrasi. Manfaat kulit manggis untuk kecantikan.--(Sumber foto: Doc/BETV)
BETVNEWS - Kulit buah manggis merupakan salah satu bahan alami yang dapat digunakan sebagai skincare karena menyimpan beragam manfaat kecantikan.
Buah asli Indonesia ini sangat terkenal dan populer di berbagai negara seperti Malaysia, Thailand, dan India.
Bukan tanpa alasan hal tersebut karena buah manggis memiliki rasa yang lezat dan kaya nutrisi. Diketahui buah manggis dapat tumbuh subur pada dataran rendah dengan ketinggian 400 hingga 800 m di atas permukaan laut.
Seiring berkembangnya zaman dan telah dibuktikan oleh penelitian bahwa buah manggis dapat memberikan manfaat kecantikan salah satunya yakni, mencegah tanda penuaan.
BACA JUGA:9 Manfaat Buah Manggis untuk Kesehatan, Cegah Sakit Jantung Salah Satunya
BACA JUGA:Inilah 5 Manfaat Masker Wajah Untuk Kecantikan Kulit, Dapat Mencerahkan Hingga Melembabkan
Bagian kulit buah manggis mengandung antioksidan, antobakteri, serat, dan vitamin C yang mampu mengatasi berbagai permasalahan pada kulit wajah.
Dikatakan, kandungan tersebut bisa mencegah tanda penuaan jerawat, kusam, dan garis halus. Manfaat ini bisa kamu dapatkan dengan mengkonsumsi air rebusan kulit buah manggis atau mengguanakan masker wajah dari yang berbahan dasar buah manggis.
Melansir dari klikdkter.com, kulit manggis memiliki kandungan dan manfaat sebagai berikut:
Kandungan Kulit Manggis
Kalori 143 gram
Karbohidrat 35 gram
Serat 3,5 gram
Lemak 1 gram
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: