KPU

Ini 5 Jenis Buah yang Baik Bagi Pengidap Asam Lambung, Ada Pisang hingga Kelapa

Ini 5 Jenis Buah yang Baik Bagi Pengidap Asam Lambung, Ada Pisang hingga Kelapa

Ilustrasi. Buah yang baik bagi pengidap asam lambung.--Sumber foto: (Doc/BETV)

Buah yang aman dikonsumsi penderita asam lambung berikutnya adalah melon. Sama seperti pisang, melon juga memiliki kadar asam yang relatif rendah sehingga aman dkonsumsi penderita asam lambung.

BACA JUGA:Jangan Asal Konsumsi! 5 Makanan dan Minuman Ini Picu Darah Rendah, Cek Sekarang

BACA JUGA:Bidang Intelijen Kejati Bengkulu Gelar Rapat Permintaan Target RPD Triwulan IV Tahun 2024

Selain itu melon memiliki kanungan magnesium yang berfungsi untuk membantu meredakan gejala maag seperti asam lambung.

Tidak hanya aman dikonsumsi penderita asam lambung, melon juga baik untuk menunjang kesehatan tubuh.

4. Pepaya

Buah yang aman dikonsumsi penderita asam lambung lainnya adalah pepaya. Hal tersebut karena buah pepaya memiliki kandungan enzim papain yang berfungsi untuk meredakan asam lambung yang sedang naik.

Tidak hanya itu, kandungan tersebut juga membantu melancarkan sistem pencernaan sehingga baik untuk kondisi lambung dan usus.

BACA JUGA:Ini 7 Cara Mudah Atasi Stres pada Tubuh, Cari Dukungan Profesional Jika Diperlukan

BACA JUGA:Daftar Harga BBM Non Subsidi untuk Wilayah Bengkulu per 1 Oktober 2024, Semua Turun!

5. Kelapa

Buah yang aman dikonsumsi penderita asam lambung yang terakhir adalah kelapa. Diketahui air dari buah ini mengandung kalium dan antioksidan yang ampuh mengatasi masalah pencernaan.

Kandungan tersebut juga efektif meredakan asam lambung yang sedang naik, sehingga mengurangi rasa mual.

Tidak hanya itu, megkonsumsi air kelapa saat asam lambung sedang naik juga membantu mencegah terjadinya peradangan.

Itulah macam-macam buah yang aman dikonsumsi oleh pengidapa asam lambung. Semoga bermanfaat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: