KPU

Ini 5 Resep Olahan Ikan Bakar yang Mantul, Bumbu Meresap Bikin Boros Nasi

Ini 5 Resep Olahan Ikan Bakar yang Mantul, Bumbu Meresap Bikin Boros Nasi

Ilustrasi. Resep olahan ikan bakar bumbu meresap.--Sumber foto: (Doc/BETV)

BETVNEWS - Berikut beberapa resep olahan ikan bakar yang bumbunya meresap dan lezatnya bikin boros nasi.

Ikan bakar menjadi salah satu menu masakan yang disukai karena rasanya lezat. Masakan satu ini identik dengan bumbu yang kaya dan dan belimpah.

Daging ikan yang dilumuri dengan bumbu racikan menjadi terasa sangat enak, apalagi jika dinikmati dengan nasi panas.

BACA JUGA:Dianggap Miliki Rekam Jejak Baik, Mantan Komisoner Bawaslu Provinsi Nyatakan Dukungan untuk Paslon DISUKA

BACA JUGA:Kejari Bengkulu Tengah Musnahkan 49 Barang Bukti Tindak Pidana Umum dan Narkotika

Makan masakan enak akan menambah kenikmatan di tengah perbincangan kecil keluarga, jangan lewatkan resep ikan bakar sederhana ini.

Selain cara masaknya simpel, resep ikan bakar sederhana ini sangat muda kamu ikuti dan hanya membutuhkan bumbu biasa yang ada di warung sayur.

Melansir dari fimela.com, berikut resep masakan ikan bakar sederhana yang punya bumbu meresap dan bikin makan makin nikmat:

BACA JUGA:Dijamin Enak! Ini 5 Menu Masakan Sederhana, Simpel Cocok Untuk Sarapan di Pagi Hari

BACA JUGA:BWA Distribusikan 1.600 Al-Quran ke Kabupaten Kaur

1. Resep Ikan Kembung Bakar Padang tanpa Santan


--Sumber foto: (Web/fimela.com)

Resep ikan bakar sederhana yang pertama adalah diolah dengan bumbu padang tanpa santan, rasa ikan bakar dengan perpaduan bumbu padang yang khas akan menambah selera makan kamu, berikut bahan dan cara membuatnya:

Bahan-Bahan

  • 3 ekor ikan kembung
  • 1 buah jeruk nipis

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: