Resep Bikin Minuman Segar Olahan Buah Pisang Enak, Cocok Jadi Menu Sehari-hari
Ilustrasi. Resep bikin minuman segar olahan buah pisang enak, cocok jadi menu sehari-hari.--(Sumber Foto: Doc/BETV)
- Bihun (rendam di air panas dan tiriskan)
- Jelly (dipotong-potong)
Cara membuat:
- Lebih dulu didihkan air bersama dengan kayu manis, cengkeh, secang, pandan, gula pasir, gula merah, dan garam.
- Jika sudah mendidih, kemudian saring. Tambahkan pisang lalu direbus sampai pisang berubah warna.
- Selanjutnya kecilkan api dan beri perasan jeruk nipis.
- Bila sudah selesai, angkat dan sajikan dalam wadah dan beri isian bihun dan jelly. Bisa dihidangkan hangat maupun dingin, sesuai dengan selera.
BACA JUGA:Susu Rendah Lemak hingga Air Putih, Ini 7 Minuman Sehat Baik Dikonsumsi Oleh Ibu Hamil
BACA JUGA:4 Minuman Olahan Semangka Ini Enak dan Segar, Cobain Resep Sajiannya di Sini
4. Resep milkshake cokelat kacang
Bahan:
- 1 sdm cokelat bubuk
- 1 sdm selai kacang
- 250 ml susu kedelai tanpa pemanis
- 95 gr pisang beku (diiris)
- 125 ml greek yoghurt (rendah lemak)
Cara membuat:
- Jika bahan sudah siap, kamu dapat campurkan susu kedelai, pisang, yoghurt, cokelat bubuk, dan selai kacang di dalam blender.
- Kemudian semua bahan tersebut bisa langsung diblender sampai halus.
- Jika sudah, minuman milkshake cokelat kacang siap disajikan.
BACA JUGA:Ini 5 Resep Minuman Segar dari Buah Melon, Ada Es Kuwut hingga Jus
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: