KPU

Ingin Coba Clean Eating Tapi Bingung Mulai dari Mana? Cek 5 Panduannya di Sini!

Ingin Coba Clean Eating Tapi Bingung Mulai dari Mana? Cek 5 Panduannya di Sini!

Ilustrasi. Ingin coba clean eating tapi bingung mulai dari mana? Cek 5 panduannya di sini!--(Sumber : Doc/BETV)

Untuk pemula, berikut telah BETV rangkum panduan clean eating untuk pemula yang dapat kamu simak dalam artikel ini. 

Panduan Clean Eating untuk Pemula

1. Mulai dengan bahan-bahan segar  


--(Sumber : iStockPhoto)

Salah satu prinsip dasar clean eating adalah memilih bahan makanan segar yang kaya nutrisi. 

Oleh sebab itu, bagi pemula cobalah untuk memulai dengan mengganti camilan kemasan dengan buah-buahan segar atau kacang-kacangan yang tidak melalui proses pengolahan berlebihan. 

BACA JUGA:5 Perbedaan Retinol dan Retinoid, Punya Tingkat Efektivitas Berbeda!

BACA JUGA:GMNI Hukum UNIB Audiensi Bersama Dekan, Perkuat Sinergi Antara Mahasiswa dan Fakultas

Kamu bisa memilih beberapa jenis buah seperti apel, pisang, atau anggur sebagai menjadi pilihan yang lebih baik daripada keripik atau makanan manis dalam kemasan. 

Selain itu, kamu juga bisa memilih sayuran segar seperti sayuran hijau, tomat, dan wortel juga dapat memberikan asupan vitamin dan mineral yang penting bagi tubuh.  

Makanan segar juga biasanya mengandung lebih sedikit bahan tambahan seperti pengawet atau gula tersembunyi yang biasanya sering ditemukan pada makanan olahan. 

Dengan mengonsumsi lebih banyak bahan segar, maka tubuh akan mendapatkan nutrisi alami yang lebih optimal serta dapat membantu menjaga sistem pencernaan agar tetap sehat.

BACA JUGA:Punya Bahaya Tersembunyi, Kenali 7 Jenis Makanan yang Dapat Merusak Kesehatan Mata

BACA JUGA:Pentingnya Perawatan Mata di Usia Dini, Yuk Ikuti 5 Langkah Penting Ini

2. Pilih protein berkualitas  

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: