4 Cara Membuat Masker Jagung untuk Menghilangkan Bekas Cacar, Dijamin Hilang dan Kulit Kembali Bersih
4 Cara Membuat Masker Jagung untuk Menghilangkan Bekas Cacar--(Sumber Foto: Doc/BETV)
BETVNEWS - Bekas cacar di kulit bisanya berangsur lama menghilang jika tidak diatasi dengan baik dan tepat.
Salah satu cara menghilangkan bekas cacar di wajah adalah menggunakan masker jagung. Jagung yang digunakan untuk menghilangkan bekas cacar biasanya yang masih muda.
BACA JUGA:Amankah Mengonsumsi Daging Sapi dan Kerbau Terjangkit Penyakit Ngorok? Ini Penjelasannya
BACA JUGA:Sumber Antioksidan dan Vitamin E, Ini 5 Manfaat Jagung Manis Bagi Kecantikan
Bekas cacar di kulit apabila tidak dihilangkan bisa menyebabkan hilangnya tingkat rasa kepercayaan diri.
Oleh karena itu, bekas cacar sebisa mungkin untuk dihilangkan dari atas permukaan kulit.
Jagung adalah salah satu bahan pokok makanan yang memupnyai banyak khasiat serta manfaat. Manfaat jagung tidak hanya untuk kesehatan, tapi ikut bermanfaat bagi kecantikan.
--(Sumber Foto: web/istockphoto)
BACA JUGA:Tips Membuat Puding Jagung Lembut dan Lumer di Mulut, Cek Resepnya di Sini
BACA JUGA:3 Terdakwa Korupsi Jembatan Taba Terunjam Tak Ajukan Eksepsi
Jagung bisa digunakan untuk kecantikan karena kandungan nutrisinya yang bermanfaat bagi kesehatan kulit.
Jagung mengandung antioksidan seperti vitamin C, vitamin E, dan beta-karoten. Ragam kandungan nutrisi ini bagi kecantikan sangat mempengaruhi.
Biji-bijian dengan segudang manfaat bagi kecantikan ini bisanya diolah menjadi masker.
BACA JUGA:Anggur Muscat Dikabarkan Mengandung Zat Kimia, Masyarakat Bengkulu Diimbau Konsumsi Buah Lokal
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: