Tidak Boleh Dikonsumsi Secara Berlebihan, Ketahui Ragam Efek Samping Daun Basil Secara Medis
Ketahui Ragam Efek Samping Daun Basil Secara Medis--(Sumber Foto: Doc/BETV)
BETVNEWS - Daun basil secara medis dapat memicu beragam efek samping ketika dikonsumsi secara berlebihan. efek samping basil bagi tubuh ini diketahui cukup membahayakan.
BACA JUGA:Helmi Hasan Mangkir Lagi dari Panggilan Bawaslu, Masyarakat Geram dan Layangkan Protes
Daun basil secara umum dianggap aman untuk dikonsumi. Akan tetapi sama seperti makanan lainnya, apabila dikonsumsi secara berlebih tidak baik untuk kesehatan.
Mengonsumsi daun basil yang tidak sesuai dengan jumlah dan aturan dapat menyebabkan berbagai masalah tertentu bagi tubuh.
Mungkin masih banyak yang belum mengetahui dan menyadari, bahwa ada risiko efek samping daun basil untuk kesehatan.
BACA JUGA:Lindungi Diri dari Bahaya Sinar UV Melalui 5 Cara Ini, Wajib Pakai Sunscreen Ber-SPF!
BACA JUGA:Daun Basil Ampuh Mengatasi Ragam Penyakit, Cek di Sini Kandungan dan Ragam Manfaatnya Bagi Kesehatan
Lantas, apa efek samping daun basil untuk kesehatan jika dikonsumsi secara berlebihan?
Pada beberapa kasus, seseorang dapat mengalami reaksi pada tubuh seperti alergi, gangguan pencernaan, hingga mempengaruhi gula darah.
Melalui artikel ini, kamu akan mengetahui apa saja efek samping daun basil untuk kesehatan secara keseluruhan.
BACA JUGA:Ketua DPD RI Ingatkan Pengalihan Subsidi BBM ke BLT Bisa Berdampak pada Kelas Menengah
BACA JUGA:Waspadai 5 Bahaya Sinar UV untuk Kesehatan Mata Ini, Bisa Sebabkan Kerusakan Retina
Selain itu akan ada beberapa tips cara menghindari dampak negatif efek samping ini. Yuk simak ulasan legkapnya di bawah ini.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: