KPU

Ibu Hamil Perlu Konsumsi Buah Ini, Aman untuk Kesehatan dan Tumbuh Kembang Janin

Ibu Hamil Perlu Konsumsi Buah Ini, Aman untuk Kesehatan dan Tumbuh Kembang Janin

Ilustrasi. Ibu hamil perlu konsumsi buah ini, aman untuk kesehatan dan tumbuh kembang janin.--(Sumber Foto: Doc/BETV)

Kandungan vitamin B6 pada buah ini dapat mencegah mual dan muntah yang umum terjadi saat masa kehamilan.

BACA JUGA:Begini Cara Membuat Teh Kulit Apel, Cukup 5 Langkah Saja, Berikut 8 Manfaatnya untuk Kesehatan Tubuh

BACA JUGA:Kaya Asam Lemak Esensial, Ini 5 Manfaat Minyak Biji Labu untuk Kesehatan yang Tak Boleh Dilewatkan

4 Alpukat

Diketahui buah alpukat dapat dikonsumsi oleh ibu hamil.

Kandungan seperti vitamin B, C, K, kolin, serat, magnesium, hingga kalium tersebut sangat baik untuk kesehatan bumil.

Berkat kandungan tersebut mampu mencegah mual pada masa kehamilan.

Tidak hanya itu, kandungan yang ada di dalamnya juga mampu meredakankram kaki yang umum terjadi saat hamil.

5. Buah berry

Bukan hanya lemon, berry juga bisa dikonsumsi ibu hamil. Berkat kandungan yang ada di dalamnya, seperti kalium, folat, maupun vitamin C.

BACA JUGA:Baik di Konsumsi Sebelum Tidur, di Cek 6 Manfaat Jahe Lemon untuk Kesehatan

BACA JUGA:5 Efek Samping Kulit Apel Ini Wajib Diketahui, Tidak Selalu Bermanfaat untuk Kesehatan

Kandungan tersebut dipercaya ampuh menjaga tekanan darah, transmisi saraf, kontraksi otot, hingga keseimbangan cairan tubuh. Bahkan bisa juga membantu mencegah anemia ibu hamil.

6. Semangka

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: