4 Jenis Sakit Mata Ini Wajib Diwaspadai, Bisa Menular dan Menimbulkan Dampak bagi Penglihatan

4 jenis sakit mata ini wajib banget untuk kamu waspadai--(Sumber Foto: Doc/BETV)
BETVNEWS - 4 jenis sakit mata ini wajib banget untuk kamu waspadai karena bisa menular dan menimbulkan dampak bagi penglihatan.
Sakit mata terbagi menjadi beberapa, yakni sakit mata ringan, sedang, hingga berat,
Pada sakit mata yang ringan hingga sedang, kondisi seperti ini bisa ditangani dengan penggunaan obat tetes mata. Namun, untuk beberapa jenis sakit mata berat memerlukan pengobatan yang cukup serius.
BACA JUGA:Jaga Kesehatan Mata dengan Mengonsumsi Wortel, Begini Cara Mengolahnya untuk Mengatasi Mata Minus
Sakit mata diartikan sebagai rasa tidak nyaman yang terasa berada di dalam atau di sekitar area mata, baik salah satu bahkan keduanya.
Biasanya, penderita sakit mata merasakan ada yang mengganjal di area mata serta mata terasa gatal, perih, dan selalu berair.
Nah, adapun jenis sakit mata yang patut diwaspadai karena berisiko menular. Jenis sakit mata ini termasuk ke alam jenis sakit mata berat karena perlu penanganan. Jenis sakit mata tersebut meliputi:
BACA JUGA:Berbunga Sepanjang Tahun, Ini 7 Jenis Bunga Melati Paling Populer di Dunia
BACA JUGA:7 Rekomendasi Obat Tetes Mata: Atasi Kering, Merah hingga Gatal
--(Sumber Foto: web/istockphoto)
Pertama, jenis sakit mata yang perlu diwaspadai adalah keratitis hrpes simpleks. Keratitis herpes simpleks adalah infeksi pada kornea mata yang disebabkan oleh virus herpes simpleks (HSV).
Virus ini sama dengan virus yang menyebabkan luka herpes di mulut dan bibir. Jika terkena infeksi, kornea menjadi berkabut dan membengkak.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: