DPRD Kota Bengkulu Sidak PT Hong Ming, Tanggapi Sejumlah Keluhan Warga

DPRD Kota Bengkulu Sidak PT Hong Ming, Tanggapi Sejumlah Keluhan Warga--(Sumber Foto: Ahmad/BETV)
"Terkait dengan keluhan mulai dari asap, kita sudah jelaskan bahwa asap itu memang ada untuk pembakaran kita dan warga minta agar itu bisa diminimalisir. Kami sendiri sudah tidak ada browler untuk meminimalisir hal tersebut, tapi nanti kita akan cari solusi mungkin nanti akan kita tanam pohon disana," kata Anatasia Pase.
"Kemudian masalah pelapis tebing Insya Allah akan kita teruskan juga untuk kita lakukan hearing lebih lanjut," sambungnya.
BACA JUGA:Ampuh Menurunkan Kadar Gula Darah, Cek Manfaat Lain Konsumsi Teh Bunga Telang di Sini
BACA JUGA:Curi 80 Kilogram Ikan, Pemuda Asal Kota Bengkulu Diringkus Polisi
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: