Enak Banget! Ini 4 Resep Masakan Olahan Terong yang Bisa Kamu Kreasikan di Rumah, Ada Terong Krispi

Enak Banget! Ini 4 Resep Masakan Olahan Terong yang Bisa Kamu Kreasikan di Rumah, Ada Terong Krispi

Ilustrasi. Enak banget! Ini 4 resep masakan olahan terong yang bisa kamu kreasikan di rumah, ada terong krispi sambal terasi--(Sumber : Doc/BETV)

BETVNEWS - Resep masakan olahan terong berikut ini bisa kamu pilih sebagai menu masakan hari ini. 

Terong merupakan salah satu sayuran yang sangat fleksibel dan mudah diolah menjadi berbagai jenis masakan. 

BACA JUGA:Kulit Manggis Punya Manfaat Dapat Mencegah Sembelit, Cek Lengkapnya di Sini

BACA JUGA:KMP Pulo Tello Melakukan Docking Selama 17 Hari, Transportasi ke Pulau Enggano Terbatas

Teksturnya yang lembut dan rasanya yang khas membuatnya cocok untuk dijadikan hidangan utama maupun lauk pendamping. 

Di Indonesia, terong sering diolah menjadi berbagai masakan tradisional, mulai dari balado hingga sayur lodeh. 

Selain rasanya yang lezat, terong juga kaya akan nutrisi seperti serat, vitamin, dan mineral yang baik untuk kesehatan.

BACA JUGA:Sumber Karbohidrat Pengganti Nasi, Inilah 9 Manfaat Umbi Talas untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui

BACA JUGA:KPU Kota Bengkulu Buka Lelang Logistik Pilkada 2024, Total Mencapai 48 Ribu Kilogram

Bukan hanya itu saja, mengolah terong juga tidak memerlukan teknik memasak yang rumit. Justru, kesederhanaan dalam pengolahan inilah yang membuat terong menjadi bahan favorit di dapur. 

Untuk kamu yang sedang ingin membuat masakan olahan terong, berikut telah BETV rangkum beberapa resep yang bisa kamu coba kreasikan di rumah. 

BACA JUGA:Mengenal 10 Jenis Terong di Indonesia, Ternyata Bukan Cuma yang Ungu dan Bulat

BACA JUGA:Benarkah Terong Bisa Bikin Mandul? Cek 5 Mitos dan Fakta tentang Terong Ini dan Ketahui Jawabannya!

Resep Masakan Olahan Terong

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: