Cek Apa Saja Manfaat Ubi Cilembu di Sini! Bagi Kecantikan Bagus untuk Melembabkan Kulit Secara Alami

Cek Apa Saja Manfaat Ubi Cilembu di Sini! Bagi Kecantikan Bagus untuk Melembabkan Kulit Secara Alami--(Sumber Foto: Doc/BETV)
Ubi celembu mengandung antosianin, yang merupakan senyawa yang berperan dalam melindungi kulit dari efek buruk paparan sinar matahari.
Seperti bintik hitam, pori-pori terbuka lebar, hingga gejala kulit terbakar sinar matahari.
Setelah beraktivitas, kita dapat mengolah parutan ubi jalar yang dicampurkan dengan berbagai bahan alami lain seperti madu untuk dijadikan masker wajah.
Tapi tentu saja untuk hasil melindungi maksimal, selalu aplikasikan sunscreen setiap hari setiap akan memulai aktivitas.
BACA JUGA:Waspadai! Konsumsi Kulit Mangga Berpotensi Ada Efek Samping Bagi Tubuh, Memicu Terjadinya Alergi
6. Mengurangi Risiko Kanker Kulit
Ubi celembu kaya akan kandungan antioksidan, yaitu salah satu nutrisi yang dapat melindungi tubuh dari berbagai jenis kanker.
Salah satu jenis antioksidan yang dapat ditemukan pada ubi celembu dapat memperlambat pertumbuhan sel kanker.
Tak heran jika mengonsumsi ubi celembu dapat mengurangi risiko mengalami kanker prostat, kanker usus, kulit, hingga kanker payudara.
BACA JUGA:Cukup 5 Langkah, Ini Cara Tukar Koin MAGER Jadi Saldo DANA, Tukarkan Sekarang!
BACA JUGA:Sederet Manfaat Jeruk Nipis bagi Tubuh, Cek di Sini! Ampuh Mencegah Dehidrasi
Tak hanya itu, antioksidan yang ada pada ubi celembu dapat membantu mencegah kerusakan sel akibat radikal bebas yang terlalu banyak dalam tubuh.
Nah, demikianlah ulasan mengenai apa saja manfaat ubi celembu yang tidak hanya bermanfaat untuk kesehatan melainkan untuk kecantikan pula. Semoga informasi ini membantu dan bermanfaat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: